• Latest
  • Trending
  • All
Kunjungi Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta, Musa Rajekshah Soroti Beberapa Isu Ini

Kunjungi Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta, Musa Rajekshah Soroti Beberapa Isu Ini

4 Februari 2025
DPO Narkoba Kelas Kakap Masih Berkeliaran, Ini Alibi Direktur Narkoba Poldasu 

DPO Narkoba Kelas Kakap Masih Berkeliaran, Ini Alibi Direktur Narkoba Poldasu 

14 November 2025
Polrestabes Medan Ungkap Penjualan Beruang Madu dan Sisik Trenggiling

Polrestabes Medan Ungkap Penjualan Beruang Madu dan Sisik Trenggiling

14 November 2025
PT PLN Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Sukses Selenggarakan “Forum Silaturahmi & Sinergi Bersama Media”

PT PLN Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Sukses Selenggarakan “Forum Silaturahmi & Sinergi Bersama Media”

14 November 2025
Ancam Demo, Dua Pemuda di Langkat Ditangkap Usai Memeras Rp10 Juta

Ancam Demo, Dua Pemuda di Langkat Ditangkap Usai Memeras Rp10 Juta

14 November 2025
Satres Narkoba Polres Karo Tangkap Residivis Narkoba di Desa Kuta Galoh

Satres Narkoba Polres Karo Tangkap Residivis Narkoba di Desa Kuta Galoh

14 November 2025
PT PLN Indonesia Power UBP PNS Salurkan Bantuan Perbaikan Rumah untuk Warga Bukit Jengkol Terdampak Angin Kencang

PT PLN Indonesia Power UBP PNS Salurkan Bantuan Perbaikan Rumah untuk Warga Bukit Jengkol Terdampak Angin Kencang

14 November 2025
Buka MTQ ke-58 Langkat, Syah Afandin Ajak Generasi Muda Jadikan Alquran Pedoman Hidup

Buka MTQ ke-58 Langkat, Syah Afandin Ajak Generasi Muda Jadikan Alquran Pedoman Hidup

14 November 2025
Bupati Langkat Lepas Pawai Taaruf dan Lantik Dewan Hakim MTQ ke-58 di Sawit Seberang

Bupati Langkat Lepas Pawai Taaruf dan Lantik Dewan Hakim MTQ ke-58 di Sawit Seberang

14 November 2025
Kapolda Sumut Lakukan Kunjungan Perdana ke Polres Sergai, Resmikan Aula dan Dapur SPPG

Kapolda Sumut Lakukan Kunjungan Perdana ke Polres Sergai, Resmikan Aula dan Dapur SPPG

14 November 2025
Polres Padang Lawas Gencarkan Patroli Cegah Kejahatan, Ciptakan Kamtibmas

Polres Padang Lawas Gencarkan Patroli Cegah Kejahatan, Ciptakan Kamtibmas

14 November 2025
Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

14 November 2025
Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas

Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas

14 November 2025
Jumat, November 14, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home NASIONAL

Kunjungi Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta, Musa Rajekshah Soroti Beberapa Isu Ini

by redaksi3
4 Februari 2025
in NASIONAL
Kunjungi Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta, Musa Rajekshah Soroti Beberapa Isu Ini
FacebookWhatsappTelegram

JAKARTA (HARIANSTAR) – Anggota Komisi V DPR RI, Musa Rajekshah mengungkapkan beberapa persoalan terkait sektor pelabuhan yang hingga kini masih belum mendapatkan perhatian maksimal. Dalam kunjungan kerja Komisi V DPR RI ke Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta, Musa menyoroti berbagai isu mulai dari kenaikan tarif layanan pelabuhan hingga kondisi infrastruktur yang membutuhkan perhatian lebih.

Salah satu isu yang diangkat oleh politisi Partai Golkar ini adalah terkait kenaikan tarif layanan pelabuhan, khususnya di Pelabuhan Belawan, Medan, Sumatera Utara. Musa menilai bahwa kenaikan tarif ini perlu ditinjau secara menyeluruh agar tidak membebani pengusaha dan masyarakat.Ia juga menyoroti masalah pendangkalan yang terjadi setiap tahun di Pelabuhan Belawan, yang hingga kini belum mendapatkan perhatian serius untuk penanganannya.

Baca Juga

Ribka Tjiptaning Sebut ‘Soeharto Bunuh Jutaan Rakyat’ ARAH Lapor Polisi 

Viral! Pelanggan Minum Cairan Pembersih, Ta Wan Langsung Beri Klarifikasi

Terungkap, Ternyata Terduga Pelaku Ledakan SMAN 72 Salah Satu Siswa

“Masalah pendangkalan yang terjadi setiap tahun harus segera diatasi, karena ini mengganggu kelancaran operasional pelabuhan,” ujarnya.

Selain itu, Legislator asal Dapil Sumatera Utara I ini juga menyinggung tentang progres pembangunan Pelabuhan Kuala Tanjung yang hingga kini belum selesai. Ia bertanya apakah benar jika pelabuhan tersebut beroperasi, akan mempengaruhi pelabuhan di Singapura.

“Pelabuhan Kuala Tanjung harus segera rampung dan beroperasi untuk meningkatkan daya saing pelabuhan di Indonesia, tapi ada isu yang menyebutkan dampaknya terhadap pelabuhan Singapura. Saya harap ini bisa diklarifikasi,” jelasnya.

Dalam kesempatan tersebut, Musa juga meminta penjelasan mengenai istilah “lampu merah” dalam proses pengiriman barang. Istilah tersebut seringkali disebut dalam konteks pengiriman barang impor, yang berdampak pada kelancaran distribusi barang. “Apakah ada penjelasan lebih lanjut mengenai ‘lampu merah’? Ini sangat berpengaruh terhadap proses impor barang,” tuturnya.

Tak hanya itu, Musa juga mengingatkan PT Pelindo agar lebih memperhatikan tanggung jawab sosial perusahaan (CSR) di sekitar pelabuhan. Ia mengungkapkan, masyarakat yang tinggal di sekitar pelabuhan seringkali identik dengan kemiskinan, pendidikan yang rendah, dan kondisi kumuh. Oleh karena itu, ia berharap Pelindo dapat lebih fokus pada pemberdayaan masyarakat sekitar pelabuhan melalui program CSR yang berkelanjutan.

“Pelindo harus berpikir lebih jauh mengenai pengembangan masyarakat sekitar pelabuhan. Pemberdayaan masyarakat akan memberikan dampak positif bagi pertumbuhan ekonomi lokal,” tegas Musa.

Musa Rajekshah menutup pembicaraan dengan menegaskan bahwa sektor pelabuhan harus lebih diperhatikan demi meningkatkan daya saing Indonesia di kancah internasional dan memperbaiki kualitas hidup masyarakat sekitar pelabuhan. (RED)

Post Views: 56
Tags: JAKARTAMusa RajekshahPelabuhan Tanjung Priok
ShareSendShare
redaksi3

redaksi3

Baca Juga

Ribka Tjiptaning Sebut ‘Soeharto Bunuh Jutaan Rakyat’ ARAH Lapor Polisi 
HEADLINE

Ribka Tjiptaning Sebut ‘Soeharto Bunuh Jutaan Rakyat’ ARAH Lapor Polisi 

13 November 2025
Viral! Pelanggan Minum Cairan Pembersih, Ta Wan Langsung Beri Klarifikasi
HEADLINE

Viral! Pelanggan Minum Cairan Pembersih, Ta Wan Langsung Beri Klarifikasi

11 November 2025
Terungkap, Ternyata Terduga Pelaku Ledakan SMAN 72 Salah Satu Siswa
HEADLINE

Terungkap, Ternyata Terduga Pelaku Ledakan SMAN 72 Salah Satu Siswa

8 November 2025
Ledakan di SMAN 72, Ditemukan Senjata di TKP: Petugas Sebut Mainan
HEADLINE

Ledakan di SMAN 72, Ditemukan Senjata di TKP: Petugas Sebut Mainan

8 November 2025
Disebut Takut dengan Jokowi, Prabowo Sebut Dirinya ‘Hopeng’
HEADLINE

Disebut Takut dengan Jokowi, Prabowo Sebut Dirinya ‘Hopeng’

7 November 2025
Ribuan Buruh Demo DPR Hari Ini: 1.464 Personel Gabungan Disiagakan 
HEADLINE

Ribuan Buruh Demo DPR Hari Ini: 1.464 Personel Gabungan Disiagakan 

6 November 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In