• Latest
  • Trending
  • All
Polsek Medan Timur Gelar Penyuluhan Kenakalan Remaja dan Bahaya Narkoba di SMK Buana Bahari

Polsek Medan Timur Gelar Penyuluhan Kenakalan Remaja dan Bahaya Narkoba di SMK Buana Bahari

17 September 2025
Bupati Karo Memimpin Apel Gabungan Pemkab Karo, Sekaligus Menyerahkan Penghargaan Agen PESIAR Terbaik 2025

Bupati Karo Memimpin Apel Gabungan Pemkab Karo, Sekaligus Menyerahkan Penghargaan Agen PESIAR Terbaik 2025

4 November 2025
Penyamaran Terendus, Personel Polda Sumut Dibacok Bandar Sabu

Polda Sumut Pecat Personel Jual Barang Bukti 1 Kg Sabu

3 November 2025
Polrestabes Medan Gerebek Gudang Botot di Jalan H Anif

Polrestabes Medan Gerebek Gudang Botot di Jalan H Anif

3 November 2025
Danramil 02/Kutalimbaru Ajak Pelajar SMAN 1 Kutalimbaru Tanamkan Disiplin dan Nasionalisme

Danramil 02/Kutalimbaru Ajak Pelajar SMAN 1 Kutalimbaru Tanamkan Disiplin dan Nasionalisme

3 November 2025
Sat Lantas Polres Tanah Karo Laksanakan Program “Police Go To School” di SMK Negeri 1 Kabanjahe

Sat Lantas Polres Tanah Karo Laksanakan Program “Police Go To School” di SMK Negeri 1 Kabanjahe

3 November 2025
Kapolsek Sosa Pimpin Upacara Dalam Program Bertajuk “Police Goes to School”

Kapolsek Sosa Pimpin Upacara Dalam Program Bertajuk “Police Goes to School”

3 November 2025
Polres Padang Lawas Terima LIPOH, Aisah Asilah Rizki Pergi Meninggalkan Rumah Ketempat Teman

Polres Padang Lawas Terima LIPOH, Aisah Asilah Rizki Pergi Meninggalkan Rumah Ketempat Teman

3 November 2025
PGN Area Medan Kunjungi Pelanggan Gunakan Jargas Lebih 30 Tahun

PGN Area Medan Kunjungi Pelanggan Gunakan Jargas Lebih 30 Tahun

3 November 2025
Bupati Pakpak Bharat Ajak Anggota DPR RI Ahmad Doli Kurnia Tandjung Kunjungi Lahan Cabai

Bupati Pakpak Bharat Ajak Anggota DPR RI Ahmad Doli Kurnia Tandjung Kunjungi Lahan Cabai

3 November 2025
Kapolsek Pancur Batu Ajak Pelajar Yayasan Era Utama Jauhi Geng Motor dan Narkoba

Kapolsek Pancur Batu Ajak Pelajar Yayasan Era Utama Jauhi Geng Motor dan Narkoba

3 November 2025
Pangdam I/BB Tutup KKRI Gelombang III 2025 : Tetaplah Jadi Generasi Muda Berakhlak Mulia

Pangdam I/BB Tutup KKRI Gelombang III 2025 : Tetaplah Jadi Generasi Muda Berakhlak Mulia

3 November 2025
Bupati Karo : Golden Voice of Karo Jadi Panggung Pelestarian Budaya dan Bakat Muda

Bupati Karo : Golden Voice of Karo Jadi Panggung Pelestarian Budaya dan Bakat Muda

3 November 2025
Selasa, November 4, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home TNI/POLRI

Polsek Medan Timur Gelar Penyuluhan Kenakalan Remaja dan Bahaya Narkoba di SMK Buana Bahari

by Admin
17 September 2025
in TNI/POLRI
Polsek Medan Timur Gelar Penyuluhan Kenakalan Remaja dan Bahaya Narkoba di SMK Buana Bahari
FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – Kanit Binmas Polsek Medan Timur melaksanakan penyuluhan tentang kenakalan remaja, bahaya narkoba, dan tawuran di SMK Buana Bahari, Jalan Bilal Ujung Komplek Bilal Central No. 9, Kelurahan Pulo Brayan Darat I, Kecamatan Medan Timur, Rabu (17/9/2025).

Kegiatan ini dipimpin Kanit Binmas Polsek Medan Timur, Ipda Sagita Ifani Emri, S.Sos., bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Pulo Brayan Darat I, Aiptu Aidil Syahbandi.

Baca Juga

Polda Sumut Pecat Personel Jual Barang Bukti 1 Kg Sabu

Polrestabes Medan Gerebek Gudang Botot di Jalan H Anif

Danramil 02/Kutalimbaru Ajak Pelajar SMAN 1 Kutalimbaru Tanamkan Disiplin dan Nasionalisme

Kapolsek Medan Timur, Kompol Agus M. Butar-Butar, S.H., melalui Kanit Binmas, menyampaikan bahwa penyuluhan ini bertujuan memberikan pemahaman kepada pelajar mengenai bahaya narkoba, tawuran, dan berbagai bentuk kenakalan remaja.

“Penyuluhan ini penting dilakukan secara rutin sebagai langkah pencegahan dini terhadap kenakalan remaja di lingkungan sekolah,” ujar Ipda Sagita.

Ia menambahkan, kegiatan ini juga dikaitkan dengan sosialisasi operasi keselamatan berlalu lintas untuk meningkatkan kesadaran siswa dalam berkendara. Selain itu, diharapkan para pelajar termotivasi menjadi generasi berwawasan luas, berkarakter baik, serta mampu menjaga nilai-nilai agama dan kebangsaan.

Kanit Binmas juga mengimbau pihak sekolah dan orang tua agar terus berperan aktif membimbing serta mengawasi perkembangan anak-anak mereka agar terhindar dari perilaku negatif yang dapat merugikan masa depan.

Sementara itu, pihak SMK Buana Bahari mengapresiasi kegiatan penyuluhan tersebut. “Kami berterima kasih kepada Polsek Medan Timur yang telah hadir memberikan edukasi bermanfaat. Harapan kami, siswa-siswi dapat lebih disiplin dan memahami pentingnya menjaga ketertiban,” kata perwakilan pihak sekolah.

Selama kegiatan penyuluhan dan sosialisasi berlangsung, situasi terpantau aman dan kondusif. (RED)

Post Views: 192
Tags: Kenakalan RemajaNarkobaPenyuluhanPolsek Medan TimurSMK Buana Bahari
ShareSendShare
Admin

Admin

Baca Juga

Penyamaran Terendus, Personel Polda Sumut Dibacok Bandar Sabu
HUKUM&KRIMINAL

Polda Sumut Pecat Personel Jual Barang Bukti 1 Kg Sabu

3 November 2025
Polrestabes Medan Gerebek Gudang Botot di Jalan H Anif
HEADLINE

Polrestabes Medan Gerebek Gudang Botot di Jalan H Anif

3 November 2025
Danramil 02/Kutalimbaru Ajak Pelajar SMAN 1 Kutalimbaru Tanamkan Disiplin dan Nasionalisme
TNI/POLRI

Danramil 02/Kutalimbaru Ajak Pelajar SMAN 1 Kutalimbaru Tanamkan Disiplin dan Nasionalisme

3 November 2025
Sat Lantas Polres Tanah Karo Laksanakan Program “Police Go To School” di SMK Negeri 1 Kabanjahe
TNI/POLRI

Sat Lantas Polres Tanah Karo Laksanakan Program “Police Go To School” di SMK Negeri 1 Kabanjahe

3 November 2025
Kapolsek Sosa Pimpin Upacara Dalam Program Bertajuk “Police Goes to School”
TNI/POLRI

Kapolsek Sosa Pimpin Upacara Dalam Program Bertajuk “Police Goes to School”

3 November 2025
Kapolsek Pancur Batu Ajak Pelajar Yayasan Era Utama Jauhi Geng Motor dan Narkoba
TNI/POLRI

Kapolsek Pancur Batu Ajak Pelajar Yayasan Era Utama Jauhi Geng Motor dan Narkoba

3 November 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In