• Latest
  • Trending
  • All
Hutan Mangrove di Pulau Sicanang Ditimbun, DPRD Medan Desak Pemko Lakukan Penindakan

Hutan Mangrove di Pulau Sicanang Ditimbun, DPRD Medan Desak Pemko Lakukan Penindakan

4 Juni 2025
Bumi Perkemahan Sibolangit Disulap Jadi Sarang Narkoba dan Judi, 21 Orang Diamankan

Bumi Perkemahan Sibolangit Disulap Jadi Sarang Narkoba dan Judi, 21 Orang Diamankan

22 Januari 2026
Jet Li Comeback ke Layar Kaca: Bintangi Film Terbaru ‘Blades of the Guardians’

Jet Li Comeback ke Layar Kaca: Bintangi Film Terbaru ‘Blades of the Guardians’

22 Januari 2026
Spesialis Curanmor Ditembak Polisi, Beraksi Lebih 20 Kali

Spesialis Curanmor Ditembak Polisi, Beraksi Lebih 20 Kali

22 Januari 2026
17 Peserta Lolos Indonesian Idol Season 14: Intip Daftar Namanya!

17 Peserta Lolos Indonesian Idol Season 14: Intip Daftar Namanya!

22 Januari 2026
Drama China GENERATION TO GENERATION Segera Tayang: Usung Genre Romance Fantasy

Drama China GENERATION TO GENERATION Segera Tayang: Usung Genre Romance Fantasy

22 Januari 2026
Modus Kenalan, Warga Stabat Larikan Motor Lima Wanita

Modus Kenalan, Warga Stabat Larikan Motor Lima Wanita

22 Januari 2026
Dukung Pertanian Tangguh, Bupati Karo Hadiri Serah Terima Instore Dryer di Gapoktan Matahari

Dukung Pertanian Tangguh, Bupati Karo Hadiri Serah Terima Instore Dryer di Gapoktan Matahari

22 Januari 2026
Nama Muhammad Bahrum Menguat sebagai Calon Ketua KNPI Langkat 2026–2029

Nama Muhammad Bahrum Menguat sebagai Calon Ketua KNPI Langkat 2026–2029

22 Januari 2026
Sarang Narkoba dan Judi Sibolangit Digerebek, Belasan Orang Diamankan

Sarang Narkoba dan Judi Sibolangit Digerebek, Belasan Orang Diamankan

21 Januari 2026
Toko Kelontong di Tembung Dibobol, Rp16 Juta Digasak Dua Pelaku

Toko Kelontong di Tembung Dibobol, Rp16 Juta Digasak Dua Pelaku

21 Januari 2026
Selain Penambahan TKD 2026, Provinsi Sumut Juga Dapat Keringanan Penyaluran Anggaran dan Relaksasi Pinjaman

Selain Penambahan TKD 2026, Provinsi Sumut Juga Dapat Keringanan Penyaluran Anggaran dan Relaksasi Pinjaman

21 Januari 2026
Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding, Bukti Pemkab Karo Pulihkan Lahan Terdampak Banjir

Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding, Bukti Pemkab Karo Pulihkan Lahan Terdampak Banjir

21 Januari 2026
Kamis, Januari 22, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home POLITIK

Hutan Mangrove di Pulau Sicanang Ditimbun, DPRD Medan Desak Pemko Lakukan Penindakan

by redaksi2
4 Juni 2025
in POLITIK
Hutan Mangrove di Pulau Sicanang Ditimbun, DPRD Medan Desak Pemko Lakukan Penindakan
FacebookWhatsappTelegram

Medan. Wakil Ketua DPRD Medan Hadi Suhendra bereaksi keras. Politisi Partai Golkar ini mendesak Pemko Medan menindak tegas salah satu perusahaan diduga melakukan penimbunan kawasan Hutan Mangrove di kawasan Jalan PLTU Kelurahan Belawan Sicanang, Kecamatan Medan Belawan tanpa memiliki izin.

Selain penimbunan hutan Mangrove merusak lingkungan dan daerah resapan air, kata Hendra, penembokan pagar lahan yang dilakukan pihak perusahaan diduga menyalahi izin Persetujuan Bangunan Gedung (PBG). Informasi diperoleh, di lahan penimbunan itu disinyalir akan dibangun pabrik atau gudang.

Baca Juga

DPRD Kota Medan Gelar Rapat Paripurna Laporan Pelaksanaan Reses Tahun Sidang 2025–2026

Pilih Sikap Legawa soal Penunjukan Plt Ketua Golkar Sumut, Ijeck: Tetap Solid dan Dewasa

Fokus Bantu Korban Banjir Sumut–Aceh, Ijeck Justru Dicopot dari Ketua Golkar Sumut

“Penimbunan jelas tidak memiliki izin. Kita juga meminta pagar tembok di lahan tersebut dibongkar karena diduga menyalahi PBG,” tanda Hadi Suhendra saat meninjau langsung ke lokasi lahan, Selasa (3/5/2025).

Turut dalam peninjauan itu Ketua Komisi 4 Paul Mei Anton Simanjuntak beserta anggota dewan lainnya yakni Rommy Van Boy, Zulham Efendi, Lailatul Badri, dan Dame Duma Sari Hutagalung. Hadir juga perwakilan Dinas Perumahan Kawasan Permukiman Cipta Karya dan Tata Ruang (PKPCKTR/Perkim) Kota Medan, Dinas Lingkungan Hidup (DLH), Satpol PP dan pihak kecamatan.

Hendra tahu persis kalau kawasan itu awalnya hutan Mangrove yang keberadaannya sebagai kawasan resapan air untuk mencegah banjir rob di daerah itu.

“Jangan sampai disaat banyak pihak berupaya menyelesaikan banjir rob, justru diduga ada perusahaan melakukan penimbunan hutan mangrove,” katanya.

Perwakilan DLH, Rudi, yang turut dalam peninjauan menegaskan pihaknya tidak pernah merekomendasikan penimbunan lahan tersebut. Termasuk menerbitkan izin Amdal. Namun Rudi tak bisa menjawab pertanyaan Hendra tentang izin PBG pagar tembok dan rencana pembangunan di lahan itu bisa terbit diduga tanpa ada izin Amdal dan izin rekomendasi penimbunan dari DLH.

“Kok bisa terbit izin PBG nya kalau belum ada rekomendasi DLH. Ini aneh. Ada apa dengan Dinas Perkim Kota Medan,” ujar Hendra.

Ketua Komisi 4 Paul Mei Anton Simanjuntak juga menemukan soal izin PBG pagar tembok panjangnya 600 meter, namun diduga melebihi ukuran tersebut.

“Ini panjangnya tidak 600 meter. Kalau diukur bisa 1000 meter atau 2000 meter,” kata Paul.

Paul mengaku heran karena pihak DLH dan Perkim melakukan pembiaran hingga tanah selesai ditimbun dan dibangun tembok.

Sementara perwakilan Satpol PP mengaku pernah mencoba melakukan tindakan, namun pihak Dinas Perkim menyebutkan bahwa bangunan ini sudah ada izinnya.

(mdc/zan)

Post Views: 107
Tags: DitimbunDPRD MedanHutan MangrovePemkoPenindakanPulau Sicanang
ShareSendShare
redaksi2

redaksi2

Baca Juga

DPRD Kota Medan Gelar Rapat Paripurna Laporan Pelaksanaan Reses Tahun Sidang 2025–2026
POLITIK

DPRD Kota Medan Gelar Rapat Paripurna Laporan Pelaksanaan Reses Tahun Sidang 2025–2026

20 Januari 2026
Pilih Sikap Legawa soal Penunjukan Plt Ketua Golkar Sumut, Ijeck: Tetap Solid dan Dewasa
POLITIK

Pilih Sikap Legawa soal Penunjukan Plt Ketua Golkar Sumut, Ijeck: Tetap Solid dan Dewasa

20 Desember 2025
Fokus Bantu Korban Banjir Sumut–Aceh, Ijeck Justru Dicopot dari Ketua Golkar Sumut
HEADLINE

Fokus Bantu Korban Banjir Sumut–Aceh, Ijeck Justru Dicopot dari Ketua Golkar Sumut

20 Desember 2025
Hendri Yanto Sitorus Diseret Isu Pungli Jelang Kontestasi Ketua Golkar Sumut
HEADLINE

Hendri Yanto Sitorus Diseret Isu Pungli Jelang Kontestasi Ketua Golkar Sumut

20 Desember 2025
Performa Golkar Sumut Tengah Meningkat di Tangan Ijeck, Tapi Diabaikan DPP
HEADLINE

Performa Golkar Sumut Tengah Meningkat di Tangan Ijeck, Tapi Diabaikan DPP

19 Desember 2025
Duma Himbau Warga Gunakan BPJS Kesehatan dan UHC Saat Membutuhkan Layanan Medis
POLITIK

Duma Himbau Warga Gunakan BPJS Kesehatan dan UHC Saat Membutuhkan Layanan Medis

7 Desember 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In