• Latest
  • Trending
  • All
ASN Nakes Puskesmas Keluhkan Isu Pemotongan TPP ke DPRD Langkat

ASN Nakes Puskesmas Keluhkan Isu Pemotongan TPP ke DPRD Langkat

27 Agustus 2025
UPER Gelar Green Chemistry for Industrial Excellence 2025

UPER Gelar Green Chemistry for Industrial Excellence 2025

17 Oktober 2025
Pertamina Patra Niaga Sumbagut Perkuat Pengawasan Layanan Melalui Program “Pantau Bareng SPBU”

Pertamina Patra Niaga Sumbagut Perkuat Pengawasan Layanan Melalui Program “Pantau Bareng SPBU”

17 Oktober 2025
Sekam Padi Jadi Solusi Limbah: UPER Masuk Daftar Top 2 Persen Ilmuwan Dunia

Sekam Padi Jadi Solusi Limbah: UPER Masuk Daftar Top 2 Persen Ilmuwan Dunia

17 Oktober 2025
Gulat Sumut Tunjukkan Peningkatan di PON Bela Diri 2025

Gulat Sumut Tunjukkan Peningkatan di PON Bela Diri 2025

17 Oktober 2025
PON Bela Diri 2025, 5 Pesilat Sumut Maju ke Babak Selanjutnya

PON Bela Diri 2025, 5 Pesilat Sumut Maju ke Babak Selanjutnya

17 Oktober 2025
Jumat Curhat dan Berkah, Polres Palas Hadir Berikan Nasi Bungkus Gratis untuk Warga Jemaah Masjid Al-Amanah

Jumat Curhat dan Berkah, Polres Palas Hadir Berikan Nasi Bungkus Gratis untuk Warga Jemaah Masjid Al-Amanah

17 Oktober 2025
Partisipasi Dalam Mensukseskan Program MBG Kabupaten Palas

Partisipasi Dalam Mensukseskan Program MBG Kabupaten Palas

17 Oktober 2025
Bupati Palas Kukuhkan Dewan Hakim “Musabaqoh Qiraatul Kutub Dalam Rangka Peringatan HSN 2025”

Bupati Palas Kukuhkan Dewan Hakim “Musabaqoh Qiraatul Kutub Dalam Rangka Peringatan HSN 2025”

17 Oktober 2025
Viral! Tugu Ikan Gabus Ikon Baru Bekasi Bikin Netizen Penasaran dengan Anggaran

Viral! Tugu Ikan Gabus Ikon Baru Bekasi Bikin Netizen Penasaran dengan Anggaran

17 Oktober 2025
Pencak Silat Sumut Mulai Berburu Medali di PON Bela Diri

Pencak Silat Sumut Mulai Berburu Medali di PON Bela Diri

17 Oktober 2025
PON Bela Diri 2025, Ajang Pembuktian Kempo Sumut

PON Bela Diri 2025, Ajang Pembuktian Kempo Sumut

17 Oktober 2025
Soal Salah Tangkap Ketua DPD NasDem Sumut , Ini Penjelasan Polda Sumut

Soal Salah Tangkap Ketua DPD NasDem Sumut , Ini Penjelasan Polda Sumut

17 Oktober 2025
Jumat, Oktober 17, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home KESEHATAN

ASN Nakes Puskesmas Keluhkan Isu Pemotongan TPP ke DPRD Langkat

by Yunsigar
27 Agustus 2025
in KESEHATAN
ASN Nakes Puskesmas Keluhkan Isu Pemotongan TPP ke DPRD Langkat
FacebookWhatsappTelegram

LANGKAT (HARIANSTAR.COM) – Forum ASN Nakes Puskesmas Kabupaten Langkat lakukan audiensi dengan Komisi II DPRD Langkat, Rabu (27/8/2025).

Pertemuan ini dihadiri Ketua Komisi II DPRD Langkat Sedarita Ginting, SH, MH, Sekretaris Komisi II H. Arifuddin, anggota Komisi II Elfa Susanna, M.Kes serta Kepala Dinas Kesehatan Langkat dr. Juliana.

Baca Juga

Sekam Padi Jadi Solusi Limbah: UPER Masuk Daftar Top 2 Persen Ilmuwan Dunia

Sekdakab Palas Buka Rapat Forum Diskusi Penyusunan RAD TBC Kabupaten Palas 2025-2029

TP PKK Kabupaten Palas Sosialisasi Penyusunan Renstra dan Saran Tindak Terhadap Isu Strategis Posyandu Enam Bidang SPM

Audiensi diikuti perwakilan ASN dari 32 Puskesmas se Kabupaten Langkat. Mereka menyampaikan keresahan atas isu yang berkembang mengenai rencana pemotongan Tunjangan Perbaikan Penghasilan (TPP) tenaga kesehatan, yang disebut-sebut untuk membiayai pengangkatan tenaga paruh waktu (R3 dan R4).

Para tenaga kesehatan menegaskan keberatan mereka terhadap isu pemotongan TPP, karena tunjangan tersebut menjadi penunjang motivasi, kinerja serta pelayanan kesehatan kepada masyarakat.

“Kami tidak keberatan apabila tenaga R3 dan R4 diangkat menjadi pegawai paruh waktu, tetapi jangan sampai kebijakan tersebut mengurangi hak kami yang sudah ada,” ujar salah seorang perwakilan Nakes.

Mereka juga menyoroti ketidakjelasan informasi terkait regulasi pemotongan TPP serta menegaskan jika kebijakan pengurangan dilakukan, seharusnya adil dan tidak hanya membebani Puskesmas.

Menanggapi hal ini, Ketua Komisi II DPRD Langkat Sedarita Ginting menegaskan perlunya klarifikasi agar isu ini tidak menimbulkan keresahan berlebih.

“Akan menjadi dilema jika isu ini tidak ditempatkan secara objektif. Kami harus berhati-hati agar tidak menimbulkan benturan antara pihak-pihak yang sedang kami perjuangkan, baik itu R3, R4, maupun ASN Nakes Puskesmas,” ujarnya.

Ia menambahkan, DPRD belum menemukan dasar regulasi terkait pemotongan TPP dan berencana mengundang Dinas Kesehatan serta BPKAD untuk memberikan penjelasan lebih lanjut.

Menjawab keresahan itu, Kepala Dinas Kesehatan, Juliana, memastikan tidak ada kebijakan pemotongan TPP bagi ASN Nakes.
“TPP masih tetap proses dan berjalan sesuai Peraturan Bupati, yang termuat dalam Peraturan Bupati Langkat Nomor 2 Tahun 2025 tentang Perubahan atas Peraturan Bupati Nomor 11 Tahun 2024 tentang Tambahan Penghasilan Bagi Pegawai Negeri Sipil dan begitu juga dengan kebijakannya yaitu kebijakan Kepala Daerah. Memang pemerintah daerah sedang menyiapkan anggaran sekitar Rp13 miliar untuk pembiayaan tenaga paruh waktu, tetapi hal itu tidak akan mengurangi hak ASN Nakes yang sudah ada,” jelasnya.

Pada pertemuan ini Komisi II mengapresiasi terhadap sikap para tenaga kesehatan yang menyampaikan aspirasi secara terbuka tanpa mendeskreditkan pihak manapun.
“Kami akan mengawal aspirasi ini dan memastikan informasi yang benar sampai ke seluruh puskesmas, agar tidak terjadi kesalahpahaman. Yang terpenting, pelayanan kesehatan kepada masyarakat tetap harus ditingkatkan,” pungkas Sedarita.

Perwakilan Nakes pun menyampaikan terima kasih atas atensi Komisi II DPRD Langkat dan Dinas Kesehatan menampung aspirasi mereka dan berharap komitmen ini dapat menjamin tidak adanya pemotongan TPP di kemudian hari. (Lkt)

Post Views: 213
Tags: ASNDPRD LangkatNakes PuskesmasPemotongan TPP
ShareSendShare
Yunsigar

Yunsigar

Baca Juga

Sekam Padi Jadi Solusi Limbah: UPER Masuk Daftar Top 2 Persen Ilmuwan Dunia
KESEHATAN

Sekam Padi Jadi Solusi Limbah: UPER Masuk Daftar Top 2 Persen Ilmuwan Dunia

17 Oktober 2025
Sekdakab Palas Buka Rapat Forum Diskusi Penyusunan RAD TBC Kabupaten Palas 2025-2029
KESEHATAN

Sekdakab Palas Buka Rapat Forum Diskusi Penyusunan RAD TBC Kabupaten Palas 2025-2029

16 Oktober 2025
TP PKK Kabupaten Palas Sosialisasi Penyusunan Renstra dan Saran Tindak Terhadap Isu Strategis Posyandu Enam Bidang SPM
KESEHATAN

TP PKK Kabupaten Palas Sosialisasi Penyusunan Renstra dan Saran Tindak Terhadap Isu Strategis Posyandu Enam Bidang SPM

16 Oktober 2025
PON Beladiri Kudus 2025, PJSI Sumut Turunkan 16 Atlet
KESEHATAN

PON Beladiri Kudus 2025, PJSI Sumut Turunkan 16 Atlet

9 Oktober 2025
Tingkatkan Pendidikan dan Kesehatan Masyarakat, Indosat Gelar Fun Walk Bareng INTI
KESEHATAN

Tingkatkan Pendidikan dan Kesehatan Masyarakat, Indosat Gelar Fun Walk Bareng INTI

1 Oktober 2025
RSU Haji Medan Apresiasi dan Dukung Penuh Program UHC Prioritas
KESEHATAN

RSU Haji Medan Apresiasi dan Dukung Penuh Program UHC Prioritas

30 September 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In