• Latest
  • Trending
  • All
Pj.Bupati Langkat: Stunting Tanggungjawab Bersama 

Pj.Bupati Langkat: Stunting Tanggungjawab Bersama 

6 Mei 2024
Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026

Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026

27 Januari 2026
Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Perkuat Arah Pembangunan Kabupaten Karo

Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Perkuat Arah Pembangunan Kabupaten Karo

27 Januari 2026
Tim JCS Tangkap Seorang Pelaku Begal di Percut, Empat Rekannya Diburu

Tim JCS Tangkap Seorang Pelaku Begal di Percut, Empat Rekannya Diburu

27 Januari 2026
PGN Area Medan Perkuat Koordinasi dengan Perangkat Daerah dalam Pengamanan Aset Jaringan Gas

PGN Area Medan Perkuat Koordinasi dengan Perangkat Daerah dalam Pengamanan Aset Jaringan Gas

27 Januari 2026
3 Bulan Buron, Polsek Medan Area Tangkap Pelaku Penggelapan Uang Toko Roti dan Motor

3 Bulan Buron, Polsek Medan Area Tangkap Pelaku Penggelapan Uang Toko Roti dan Motor

27 Januari 2026
Disebut Lokasi Perjudian, Kades Mekar Sari dan Petugas Gabungan Datangi Kolam Pancing

Disebut Lokasi Perjudian, Kades Mekar Sari dan Petugas Gabungan Datangi Kolam Pancing

27 Januari 2026
Percepat Penurunan Kematian Ibu dan Bayi, Wabup Langkat Buka Workshop Sehati Bunda

Percepat Penurunan Kematian Ibu dan Bayi, Wabup Langkat Buka Workshop Sehati Bunda

27 Januari 2026
Apel Gabungan, Wakil Bupati Langkat Soroti Pengelolaan Sampah dan Limbah B3

Apel Gabungan, Wakil Bupati Langkat Soroti Pengelolaan Sampah dan Limbah B3

27 Januari 2026
Kapolres Tanah Karo Silaturahmi ke DPRD Karo, Perkuat Sinergi Keamanan Daerah

Kapolres Tanah Karo Silaturahmi ke DPRD Karo, Perkuat Sinergi Keamanan Daerah

27 Januari 2026
Kolaborasi Riset UPER: Kembangkan AI untuk Akselerasi Penemuan Kandidat Obat Kanker dan Autoimun

Kolaborasi Riset UPER: Kembangkan AI untuk Akselerasi Penemuan Kandidat Obat Kanker dan Autoimun

27 Januari 2026
Hari Gizi Nasional, RS Adam Malik Edukasi Puskesmas Se-Kota Medan Terkait Stunting

Hari Gizi Nasional, RS Adam Malik Edukasi Puskesmas Se-Kota Medan Terkait Stunting

27 Januari 2026
Sekdakab Palas Terima Kunjungan DPRD kota Sibolga Dalam Rangka Dukungan Rekomendasi Pembukaan Kembali Jalur Penerbangan

Sekdakab Palas Terima Kunjungan DPRD kota Sibolga Dalam Rangka Dukungan Rekomendasi Pembukaan Kembali Jalur Penerbangan

27 Januari 2026
Selasa, Januari 27, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home KESEHATAN

Pj.Bupati Langkat: Stunting Tanggungjawab Bersama 

by Yunsigar
6 Mei 2024
in KESEHATAN
Pj.Bupati Langkat: Stunting Tanggungjawab Bersama 
FacebookWhatsappTelegram

LANGKAT (HARIANSTAR.COM) – Pj. Bupati Langkat H.M.Faisal Hasrimy hadir di acara FGD (Focus Group Discussion) pentingnya kepemilikan dokumen kependudukan dalam pengentasan stunting bertempat di Sobat Bagus Stabat, Senin (6/5/2024).

Pada acara ini Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Faizal Rizal Matondang selaku ketua panitia menyampaikan, dirinya menjalankan arahan Pj. Bupati yang selalu menyampaikan kepada seluruh dinas di jajaran yang ada di Pemkab Langkat untuk memberikan inovasi yang bermanfaat bagi masyarakat.

Baca Juga

Percepat Penurunan Kematian Ibu dan Bayi, Wabup Langkat Buka Workshop Sehati Bunda

Kolaborasi Riset UPER: Kembangkan AI untuk Akselerasi Penemuan Kandidat Obat Kanker dan Autoimun

Hari Gizi Nasional, RS Adam Malik Edukasi Puskesmas Se-Kota Medan Terkait Stunting

Maka dari itu, katanya kami menciptakan inovasi mengenai stunting yakni Dukcapil Peduli Stunting “Denting”, dengan diciptakannya “Denting” diharapkan stunting di Langkat dapat angka Zero (0).

Sementara Pj.Bupati dalam arahannya menekankan untuk menyelesaikan isu nasional yakni stunting.

Menurutnya, mengatasi permasalahan stunting ini bukan hanya tanggung jawab pemangku kepentingan saja melainkan ini tanggung jawab kita bersama.

Beliau juga menyampaikan penanganan stunting ini bukan hanaya 1 instansi saja, ini harus menjadi tanggung jawab bersama. Camat, Kades dan Lurah harus bergerak, harus tau dan turun langsung di lapangan. Karena mereka adalah garda terdepan untuk penanganan stunting di Langkat ini. “Ayo kita keroyokan demi target kita mengurangi stunting di Langkat,” ajak Pj. Bupati.

Di acara FGD ini, Faisal Hasrimy menyerahkan dokumen adminduk dalam program “Denting”, serta pemberian tambahan makanan untuk balita kepada keluarga stunting. (Lkt)

Post Views: 62
Tags: BersamaPj Bupati LangkatStuntingTanggungjawab
ShareSendShare
Yunsigar

Yunsigar

Baca Juga

Percepat Penurunan Kematian Ibu dan Bayi, Wabup Langkat Buka Workshop Sehati Bunda
KESEHATAN

Percepat Penurunan Kematian Ibu dan Bayi, Wabup Langkat Buka Workshop Sehati Bunda

27 Januari 2026
Kolaborasi Riset UPER: Kembangkan AI untuk Akselerasi Penemuan Kandidat Obat Kanker dan Autoimun
KESEHATAN

Kolaborasi Riset UPER: Kembangkan AI untuk Akselerasi Penemuan Kandidat Obat Kanker dan Autoimun

27 Januari 2026
Hari Gizi Nasional, RS Adam Malik Edukasi Puskesmas Se-Kota Medan Terkait Stunting
KESEHATAN

Hari Gizi Nasional, RS Adam Malik Edukasi Puskesmas Se-Kota Medan Terkait Stunting

27 Januari 2026
Virus Nipah Alarm Untuk Dunia: Belum Miliki Vaksin dan Cukup Berbahaya
HEADLINE

Virus Nipah Alarm Untuk Dunia: Belum Miliki Vaksin dan Cukup Berbahaya

27 Januari 2026
Bapemperda DPRD Sumut Kunjungi Pemkab Karo, Bahas Ranperda Sistem Kesehatan Daerah
KESEHATAN

Bapemperda DPRD Sumut Kunjungi Pemkab Karo, Bahas Ranperda Sistem Kesehatan Daerah

26 Januari 2026
Sepanjang 2025, Penyakit Ginjal dan Jantung Dominasi Kasus di RS Adam Malik
KESEHATAN

Sepanjang 2025, Penyakit Ginjal dan Jantung Dominasi Kasus di RS Adam Malik

20 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In