• Latest
  • Trending
  • All
16 Siswa SMANSA Palipi Lulus PTN Jalur SNBP 2024

16 Siswa SMANSA Palipi Lulus PTN Jalur SNBP 2024

2 April 2024
Polsek Besitang Amankan Dua Pria Pelaku Pungli di Jalinsum Langkat

Polsek Besitang Amankan Dua Pria Pelaku Pungli di Jalinsum Langkat

15 Oktober 2025
Dinas Sosial Medan Salurkan Alat Bantu bagi Penyandang Disabilitas

Dinas Sosial Medan Salurkan Alat Bantu bagi Penyandang Disabilitas

15 Oktober 2025
Sinergi Satgas PASTI dan Polda Sumut Berhasil Bongkar Penipuan Digital Rp254 Juta

Sinergi Satgas PASTI dan Polda Sumut Berhasil Bongkar Penipuan Digital Rp254 Juta

15 Oktober 2025
Disdukcapil Medan Tingkatkan Pelayanan, 578 Ribu Dokumen Adminduk Tuntas Dilayani

Perkuat Sentra Padi di Sumut, BI bersama Pemda Langkat dan Deli Serdang Lakukan Ini

15 Oktober 2025
Disebut Terima Rp.7,2 Miliar, Bupati Saipullah Didesak Pecat Kadis PUPR Madina

Disebut Terima Rp.7,2 Miliar, Bupati Saipullah Didesak Pecat Kadis PUPR Madina

15 Oktober 2025
Disdukcapil Medan Tingkatkan Pelayanan, 578 Ribu Dokumen Adminduk Tuntas Dilayani

Disdukcapil Medan Tingkatkan Pelayanan, 578 Ribu Dokumen Adminduk Tuntas Dilayani

15 Oktober 2025
Peran Pemda dalam Memfasilitasi Penyelesaian Permasalahan Pertanahan Dengan Masyarakat Hukum Adat di Sumut

Peran Pemda dalam Memfasilitasi Penyelesaian Permasalahan Pertanahan Dengan Masyarakat Hukum Adat di Sumut

15 Oktober 2025
Bupati Palas Pimpin Rapat Percepatan SPI KPK di Kabupaten Palas

Bupati Palas Pimpin Rapat Percepatan SPI KPK di Kabupaten Palas

15 Oktober 2025
Palas Maju Bersama Generasi Muda, Bupati Palas Lepas Calon Mahasiswa/i PTDI-STTD

Palas Maju Bersama Generasi Muda, Bupati Palas Lepas Calon Mahasiswa/i PTDI-STTD

15 Oktober 2025
Tiba di Kudus, Pencak Silat Sumut Usung Tiga Medali

Tiba di Kudus, Pencak Silat Sumut Usung Tiga Medali

15 Oktober 2025
Bluebird Perluas Layanan di Medan, Jawab Kebutuhan Mobilitas Masyarakat

Bluebird Perluas Layanan di Medan, Jawab Kebutuhan Mobilitas Masyarakat

15 Oktober 2025
Daftar Kode Redeem ML Terbaru Hari Ini 15 Oktober 2025: Buruan Klaim! 

Daftar Kode Redeem ML Terbaru Hari Ini 15 Oktober 2025: Buruan Klaim! 

15 Oktober 2025
Kamis, Oktober 16, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home PERISTIWA

16 Siswa SMANSA Palipi Lulus PTN Jalur SNBP 2024

by Yunsigar
2 April 2024
in PERISTIWA
16 Siswa SMANSA Palipi Lulus PTN Jalur SNBP 2024
FacebookWhatsappTelegram

SAMOSIR (HARIANSTAR.COM) – Sebanyak 16 siswa SMA Negeri 1 (SMANSA) Kecamatan Palipi Kabupaten Samosir, lulus jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) tahun 2024, dengan mengusung siswa kuliah di Perguruan Tinggi Negeri (PTN).

Kepala SMANSA Palipi, Bilson Sitohang, SPd, MM melalui telepon selulernya, Selasa (2/4/2024) menyampaikan, bahwa hal ini suatu kebanggaannya terhadap prestasi para siswa tersebut dan kiranya tahun depan semakin bertambah.

Baca Juga

Diduga Senggolan dengan Bus Sinabung, Wanita Tewas Terlindas di Medan

Sembilan Kios di Pasar VII Marindal Dilalap Si Jago Merah

Imbang Lawan Persikad, Bobby Nasution Optimis PSMS Raih Poin Penuh di Laga Berikutnya

“Prestasi yang diraih oleh siswa-siswa kita dalam SNBP 2024 adalah bukti nyata dari komitmen mereka terhadap pendidikan dan pembelajaran. Mereka adalah teladan bagi generasi mendatang untuk selalu berusaha keras dan tidak kenal lelah dalam meraih impian mereka,” tutur Bilson Sitohang.

Menurut Bilson, siswa yang lulus SNBP 2024 dari SMANSA Palipi ini adalah bukti nyata dari potensi yang dimiliki oleh generasi muda Indonesia.

“Diharapkan prestasi mereka akan menginspirasi banyak orang serta membuka pintu bagi peluang-peluang baru dalam pendidikan dan pengembangan potensi individu,” jelasnya

Adapun siswa yang berhasil lulus atas nama:

1. Ancelina M Sinaga: Universitas Udayana, Jurusan S1 St Agroekoteknologi
2. Anjel Sinaga: Univ Bengkulu, Jurusan S1 Fisika
3. Duyhence Sitanggang: Univ Diponegoro, Jurusan S1 Ilmu Kelautan
4. Fransiskus F Sinaga: Univ Diponegoro, jurusan S1 Teknik Komputer
5. Margaretha S Simbolon: Univ Diponegoro, Jurusan S1 Fisika
6. Tabita Dorkas Sitohang: Univ Diponegoro, Jurusan D4 Teknik Infrastruktur Sipil dan Perencanaan Arsitektur
7. Flora Sitohang: Univ Mulawarman, Jurusan S1 Pendidikan Ekonomi
8. Indah Simbolon: Univ Negeri Medan, Jurusan S1 Bahasa Perancis
9. Ririn N. G. Sinaga: Univ Negeri Medan, Jurusan S1 Pendidikan Kimia
10. Yosefa T. D Situmorang: Univ Negeri Medan, Jurusan S1 Fisika
Selanjutnya adalah 11. Ledista Simbolon: Univ Negeri Padang, Jurusan S1 Fisika
12. Refi Fransiskus Simbolon: Univ Pendidikan Ganesha, Jurusan S1 Bahasa Jepang
13. Theresia Christian Khoda: Univ Sumatera Utara, Jurusan S1 Ekonomi Pembangunan
14. Rumondang Simbolon: Univ Teuku Umar, Jurusan S1 Akuntansi
15. Rusia Simbolon: Univ Teuku Umar, Jurusan S1 Ilmu Adm Negara
16. Gracia Belia Situmorang: UPN Veteran Jawa Timur, Jurusan S1 Adm Bisnis. (JB Rumapea)

Post Views: 44
Tags: 16 SiswaJalur SNBP 2024SamosirSMANSA Palipi Lulus PTN
ShareSendShare
Yunsigar

Yunsigar

Baca Juga

Diduga Senggolan dengan Bus Sinabung, Wanita Tewas Terlindas di Medan
HEADLINE

Diduga Senggolan dengan Bus Sinabung, Wanita Tewas Terlindas di Medan

13 Oktober 2025
Sembilan Kios di Pasar VII Marindal Dilalap Si Jago Merah
HEADLINE

Sembilan Kios di Pasar VII Marindal Dilalap Si Jago Merah

13 Oktober 2025
Imbang Lawan Persikad, Bobby Nasution Optimis PSMS Raih Poin Penuh di Laga Berikutnya
OLAHRAGA

Imbang Lawan Persikad, Bobby Nasution Optimis PSMS Raih Poin Penuh di Laga Berikutnya

12 Oktober 2025
Kapolres Tanah Karo dan Pemkab Karo Fasilitasi Pemakaman Korban yang Ditemukan di Sungai Lau Biang
PERISTIWA

Kapolres Tanah Karo dan Pemkab Karo Fasilitasi Pemakaman Korban yang Ditemukan di Sungai Lau Biang

8 Oktober 2025
Polres Langkat Ungkap Kasus Ganja di Padang Tualang, Dua Pelaku Diamankan
PERISTIWA

Polres Langkat Ungkap Kasus Ganja di Padang Tualang, Dua Pelaku Diamankan

3 Oktober 2025
Aduan Warga Patumbak ke Poldasu Ditindaklanjuti Serius, Dugaan Kriminalisasi Diselidiki Propam
PERISTIWA

Aduan Warga Patumbak ke Poldasu Ditindaklanjuti Serius, Dugaan Kriminalisasi Diselidiki Propam

3 Oktober 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In