• Latest
  • Trending
  • All
Marak Aksi Pencurian, Polisi Diminta Grebek Lokasi Penampungan Sepeda Motor Curian

Marak Aksi Pencurian, Polisi Diminta Grebek Lokasi Penampungan Sepeda Motor Curian

5 September 2024
Bhabinkamtibmas Polsek Sosopan Laksanakan THTS dan Sambangi Warga Desa Banua Tonga

Bhabinkamtibmas Polsek Sosopan Laksanakan THTS dan Sambangi Warga Desa Banua Tonga

13 Januari 2026
Upaya Mempercepat Pemulihan Bencana, Bupati Pakpak Bharat sampaikan Data Saat Rakor Bersama Mendagri

Upaya Mempercepat Pemulihan Bencana, Bupati Pakpak Bharat sampaikan Data Saat Rakor Bersama Mendagri

13 Januari 2026
Tingkat Permodalan Bermasalah, OJK Cabut Izin Usaha PT BPRS Gebu Prima

OJK Sumut: Sektor Keuangan Nonbank Tetap Stabil di Tengah Tekanan Global 2025

13 Januari 2026
Tingkatkan Kualitas Budidaya Ikan, Mahasiswa UPER Rancang Teknologi Pakan Cerdas

Tingkatkan Kualitas Budidaya Ikan, Mahasiswa UPER Rancang Teknologi Pakan Cerdas

13 Januari 2026
Rayakan Tahun Baru dengan Cara Berbeda, The Reiz Suites Hadirkan Live Doodle Art Bersama Seniman Lokal

Rayakan Tahun Baru dengan Cara Berbeda, The Reiz Suites Hadirkan Live Doodle Art Bersama Seniman Lokal

13 Januari 2026
Rutan Kabanjahe Gelar Pisah Sambut Ka.KPR dan Kasubsi Pelayanan Tahanan

Rutan Kabanjahe Gelar Pisah Sambut Ka.KPR dan Kasubsi Pelayanan Tahanan

13 Januari 2026
Mohan ‘Anak Emas’ Binaan Rutan Tanjung Gusta Diduga Edarkan Narkoba

Mohan ‘Anak Emas’ Binaan Rutan Tanjung Gusta Diduga Edarkan Narkoba

13 Januari 2026
Dirlantas Polda Sumut Cek Sejumlah Titik Padat Lalin di Medan

Dirlantas Polda Sumut Cek Sejumlah Titik Padat Lalin di Medan

13 Januari 2026
Bupati Karo bersama Forkopimda Berikan Kejutan Ulang Tahun kepada Dandim 0205/Tanah Karo

Bupati Karo bersama Forkopimda Berikan Kejutan Ulang Tahun kepada Dandim 0205/Tanah Karo

13 Januari 2026
Unit Reskrim Polsek Medan Baru Amankan Dua Pelaku Pencurian Rumah

Unit Reskrim Polsek Medan Baru Amankan Dua Pelaku Pencurian Rumah

13 Januari 2026
Gelar GSN, Polsek Kutalimbaru Bongkar dan Bakar Gubuk di Desa Sei Mencirim

Gelar GSN, Polsek Kutalimbaru Bongkar dan Bakar Gubuk di Desa Sei Mencirim

13 Januari 2026
Janji Satukan Jurnalis dan Utamakan UKW, Sugiono Maju sebagai Caket PWI Sergai

Janji Satukan Jurnalis dan Utamakan UKW, Sugiono Maju sebagai Caket PWI Sergai

13 Januari 2026
Selasa, Januari 13, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home HUKUM&KRIMINAL

Marak Aksi Pencurian, Polisi Diminta Grebek Lokasi Penampungan Sepeda Motor Curian

by Yunsigar
5 September 2024
in HUKUM&KRIMINAL
Marak Aksi Pencurian, Polisi Diminta Grebek Lokasi Penampungan Sepeda Motor Curian

Redyanto Sidi Jambak, praktisi hukum. (Foto : Ist)

FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – Aksi pencurian sepeda motor kian marak di wilayah hukum Polrestabes Medan.

Meski Kapolrestabes Medan telah memberi imbauan agar pemilik sepeda motor menggunakan kunci ganda, hal itu dianggap tidak mengurangi aksi pencurian yang terus terjadi.

Baca Juga

Unit Reskrim Polsek Medan Baru Amankan Dua Pelaku Pencurian Rumah

Maling Motor Sasar Gereja, Dua Pendeta Jadi Korban

Kabag SDM Polres Langkat Jadi Pembina Upacara di SMA Negeri 1 Stabat,

Pantauan di sosial media, setiap hari warga mengirimkan video aksi detik-detik pelaku pencurian sepeda motor menjalankan aksinya.

Salah seorang netizen akun @riny… di salah satu unggahan sosial media memberi komentar agar polisi melakukan penggerebekan di tempat-tempat yang diindikasi menjadi penyimpanan dan penjualan sepeda motor hasil curian.

“Gerebek gudang-gudang penampungan curanmor. Jangan taunya polisi pasang gembok rantai,” tulisnya dalam komentar sebuah unggahan, Rabu (4/9/2024).

Menanggapi hal itu, praktisi hukum Redyanto Sidi Jambak mengatakan, imbauan yang digemborkan Kapolrestabes Medan terkait pemasangan kunci ganda sudah baik. Namun hal itu belum cukup efektif untuk mengurangi angka kehilangan yang dialami masyarakat.

“Imbauan tersebut saya kira baik ya.
Tapi alangkah lebih baiknya disertai dengan arahan atau perintah agar petugas berjaga atau berada di lapangan langsung,” ucapnya saat dihubungi, Kamis (5/9/2024).

Hal itu, lanjut Redyanto bertujuan untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat. Selain itu, kehadiran petugas di lapangan juga dapat menindak langsung pelaku pencurian jika kedapatan oleh warga.

“Selain memberikan rasa aman, gunanya agar tidak menjadi sasaran amukan massa yang sudah emosi dengan maraknya aksi pencurian sepeda motor,” katanya.

“Karena belum tentu pelaku itu sudah berulang kali melakukan aksinya. Mungkin dia baru pertama kali, atau masih coba-coba. Tapi karena massa sudah geram dengan aksi pencurian langsung menghakimi. Dengan adanya polisi di lapangan bisa langsung mengamankan tanpa harus dihakimi warga terlebih dahulu,” tuturnya.

Terkait penggerebekan lokasi yang diindikasi menjadi tempat penampungan hasil curian, Redyanto juga menilai hal tersebut sangat baik dilakukan. Menurutnya tindakan tersebut dapat memberikan rasa keadilan bagi masyarakat yang pernah kehilangan sepeda motor.

“Terkait penggerebekan mungkin efektif, yang pertama dapat menjawab dan memberikan rasa keadilan bagi masyarakat yang sepeda motornya itu dicuri sehingga bisa kembali,” katanya.

Pun begitu, penggerebekan yang dilakukan harus dibarengi penangkapan orang yang melakukan penadahan. Selain itu, polisi juga harus menyelidiki hubungan antara pelaku pencurian, penadah, dan komplotan lainnya.

“Penggerebekan itu idealnya, karena ini adalah peristiwa pidana pencurian maka harus dibarengi penangkapan orang yang melakukan penadahan. Apakah antara penadah dengan pelaku pencurian merupakan komplotan, sindikat, atau orang yang memang selama ini bekerja sama untuk melakukan peristiwa pencurian yang meresahkan masyarakat,” ujarnya.

Hal-hal tersebut diharapkan dapat dilakukan petugas dalam memberi rasa aman kepada masyarakat terhadap aksi pencurian.

“Saya kira ini poin yang harus dilakukan terkait dengan penggerebekan itu agar masyarakat tenang,” katanya. (Red)

Post Views: 112
Tags: Aksi PencurianLokasi PenampunganMarakPolisi  Diminta GrebekSepeda Motor Curian
ShareSendShare
Yunsigar

Yunsigar

Baca Juga

Unit Reskrim Polsek Medan Baru Amankan Dua Pelaku Pencurian Rumah
HUKUM&KRIMINAL

Unit Reskrim Polsek Medan Baru Amankan Dua Pelaku Pencurian Rumah

13 Januari 2026
Maling Motor Sasar Gereja, Dua Pendeta Jadi Korban
HUKUM&KRIMINAL

Maling Motor Sasar Gereja, Dua Pendeta Jadi Korban

12 Januari 2026
Kabag SDM Polres Langkat Jadi Pembina Upacara di SMA Negeri 1 Stabat,
HUKUM&KRIMINAL

Kabag SDM Polres Langkat Jadi Pembina Upacara di SMA Negeri 1 Stabat,

12 Januari 2026
Polsek Medan Timur Tembak Kaki Residivis Pembobol Rumah Kosong
HUKUM&KRIMINAL

Polsek Medan Timur Tembak Kaki Residivis Pembobol Rumah Kosong

12 Januari 2026
Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Tembak Pelaku Curas Sopir Truk Kontainer
HUKUM&KRIMINAL

Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Tembak Pelaku Curas Sopir Truk Kontainer

12 Januari 2026
Pengedar Sabu Jalan Masjid Taufik Ditangkap
HUKUM&KRIMINAL

Pengedar Sabu Jalan Masjid Taufik Ditangkap

12 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In