• Latest
  • Trending
  • All
Atlet Tarung Derajat Peraih Medali Emas Jadi Korban Geng Motor di Kisaran

Atlet Tarung Derajat Peraih Medali Emas Jadi Korban Geng Motor di Kisaran

3 April 2025
77 FC Tekuk Gibol Rantauprapat 4-1

77 FC Tekuk Gibol Rantauprapat 4-1

10 Januari 2026
Mohan ‘Anak Emas’ Binaan Rutan Tanjung Gusta

Mohan ‘Anak Emas’ Binaan Rutan Tanjung Gusta

10 Januari 2026
Bangun Komunikasi Cepat Bersama Warga, Sat Binmas Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Binaan

Bangun Komunikasi Cepat Bersama Warga, Sat Binmas Polres Tanah Karo Laksanakan Patroli Binaan

10 Januari 2026
Bhabinkamtibmas Polsek Sosa Patroli dan Tinjau Pembentukan Pos Kamling

Bhabinkamtibmas Polsek Sosa Patroli dan Tinjau Pembentukan Pos Kamling

10 Januari 2026
Polsek Barumun Laksanakan Patroli Blue Light Jaga Keamanan Malam Hari

Polsek Barumun Laksanakan Patroli Blue Light Jaga Keamanan Malam Hari

10 Januari 2026
Melalui Jumat Berkah, Bupati Palas Jemput Aspirasi Masyarakat

Melalui Jumat Berkah, Bupati Palas Jemput Aspirasi Masyarakat

10 Januari 2026
Adhyaksa FC, Ujian Berat PSMS Medan di Stadion Utama Sumatera Utara

Adhyaksa FC, Ujian Berat PSMS Medan di Stadion Utama Sumatera Utara

10 Januari 2026
Viral! Link Video Botol Teh Pucuk Harum 1 Menit 50 Detik: Aksinya Bikin ‘Ngilu’

Viral! Link Video Botol Teh Pucuk Harum 1 Menit 50 Detik: Aksinya Bikin ‘Ngilu’

10 Januari 2026
Sosialisasi Visi Misi SMP Amalia Medan, Perkuat Sinergi Orang Tua dan Sekolah Wujudkan Pendidikan Berkualitas

Sosialisasi Visi Misi SMP Amalia Medan, Perkuat Sinergi Orang Tua dan Sekolah Wujudkan Pendidikan Berkualitas

10 Januari 2026
Rebut Puluhan Hadiah Gratisnya Melalui Kode Redeem ML Terbaru 10 Januari 2026

Rebut Puluhan Hadiah Gratisnya Melalui Kode Redeem ML Terbaru 10 Januari 2026

10 Januari 2026
Virus Super Flu Mulai Terdeteksi di Indonesia: Warga Diimbau Tak Panik!

Pasien Super Flu Meninggal di Bandung, Simak Faktanya!

10 Januari 2026
Kode Redeem FF 10 Januari 2026 Telah Rilis: Bertabur Hadiah Kejutan 

Kode Redeem FF 10 Januari 2026 Telah Rilis: Bertabur Hadiah Kejutan 

10 Januari 2026
Minggu, Januari 11, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home HUKUM&KRIMINAL

Atlet Tarung Derajat Peraih Medali Emas Jadi Korban Geng Motor di Kisaran

by Yunsigar
3 April 2025
in HUKUM&KRIMINAL
Atlet Tarung Derajat Peraih Medali Emas Jadi Korban Geng Motor di Kisaran

Muhammad Aldi Sitorus Pane, atlet tarung derajat Asahan yang telah menjadi korban penculikan dan pengeroyokan oleh geng motor. (Foto : Ist)

FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – Atlet tarung derajat Sumatera Utara menjadi korban penculikan dan pengeroyokan oleh geng motor di Jalan Imam Bonjol Kisaran, Kabupaten Asahan, Selasa (1/4/2025).

Akibatnya korban Muhammad Aldi Sitorus Pane mengalami luka cukup parah.

Baca Juga

Sat Reskrim Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Penganiayaan di Kabanjahe

Oknum Polisi Polresta Deli Serdang Curi Motor Rekan Sesama Anggota, Terancam Dipecat

Dugaan Pencabulan di Pondok Tahfidz Sei Mencirim, Enam Santriwati Diperiksa sebagai Saksi

Korban merupakan atlet tarung derajat Asahan peraih medali emas pada Kejuaraan Daerah (Kejurda) Junior Sumut 2024, yang hingga hari ini masih menjalani perawatan intensif karena luka-luka yang dideritanya.

Informasi diperoleh wartawan, peristiwa itu terjadi pada Selasa sekira pukul 23.00 WIB malam. Awalnya korban sehabis melakukan halal bi halal Hari Raya Idul Fitri, berboncengan sepeda motor dengan dua rekan sekampungnya yakni Muhammad Bambang Ismawan dan Devi Akmal.

Saat itu mereka hendak pulang ke rumah di Jalan Panglima Polem Kisaran. Namun sesampai di Bundaran Tugu Jalan Imam Bonjol mereka dihadang segerombol orang diduga dari geng motor Mafia Banglades.

Pelaku memberhentikan sepeda motor Muhammad Aldi Sitorus Pane dkk, selanjutnya menendang dan memukuli korban menggunakan tangan.

Karena Muhammad Aldi melakukan perlawanan, kemudian para pelaku itu membawa atau menculiknya dan membawanya dengan sepeda motor ke daerah Sidomukti Kecamatan Kota Kisaran Barat.

Di daerah Sodomukti tersebut korban kembali dipukuli, dan peristiwa itu terekam kamera CCTV masjid di sana.

Diduga kepala korban dipukul
menggunakan kunci kontak sepeda motor, mengakibatkan luka koyak di kepala bagian atas dan bengkak di bagian hidung serta mengeluarkan darah.

Sekira pukul 00.00 WIB Muhammad Khairul Lubis, yakni pelatih korban melakukan pencarian dan menemukan Muhammad Aldi dalam keadaan penuh darah di kawasan Jalan Pabrik Benang, kemudian membawanya ke rumah sakit.

Di sana luka-lukanya diobati dan mendapat delapan jahitan di kepala, selain itu hidungnya berdarah.

Kejadian ini sudah dilaporkan ke Polres Asahan, sementara saat ini Muhammad Aldi masih dirawat intensif di Rumah Sakit Umum Kisaran.

Ketua Pengurus Provinsi Keluarga Olahraga Tarung Derajat (Pengprov Kodrat) Sumut, H Tasimin MT yang menerima laporan atas peristiwa yang menimpa atletnya, menyatakan prihatin.

Dia pun memimta kejadian ini menjadi atensi Kapolres Asahan dan jajaran, dan berharap laporan korban segera ditanggapi dengan menangkap dan menghukum pelakunya.

“Pengprov Kodrat Sumut mengutuk keras atas kejadian yang tidak berperikemanusiaan tersebut. Dan kami meminta Kapolres Asahan untuk serius menindak tegas pelaku penganiayaan,” tegasnya.

Tasimin menyatakan, peristiwa ini menjadi presedan buruk terhadap kondisi keamanan dan ketertiban bagi masyarakat di Sumatera Utara, terlebih kejadiannya saat perayaan Hari Raya Idul Fitri.

“Kami juga berharap Kapoldasu agar memberi atensi terhadap kasus ini, demi menjaga stabilitas dan kondusivitas wilayah Sumut,” ujarnya.

Tasimin menyatakan, keluarga besar tarung derajat se Sumut siap mengawal kasus ini agar segera tuntas.

“Jika Polres Asahan tak segera menuntaskan kasusnya, kami siap turun ke jalan untuk menyuarakan dan mencari keadilan atas kasus ini,” tegas Tasimin. (Red)

 

Post Views: 176
Tags: AtletGeng MotorJadi KorbanKisaranMedali EmasPeraihTarung Derajat
ShareSendShare
Yunsigar

Yunsigar

Baca Juga

Sat Reskrim Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Penganiayaan di Kabanjahe
HUKUM&KRIMINAL

Sat Reskrim Polres Tanah Karo Tangkap Pelaku Penganiayaan di Kabanjahe

9 Januari 2026
Oknum Polisi Polresta Deli Serdang Curi Motor Rekan Sesama Anggota, Terancam Dipecat
HUKUM&KRIMINAL

Oknum Polisi Polresta Deli Serdang Curi Motor Rekan Sesama Anggota, Terancam Dipecat

9 Januari 2026
Dugaan Pencabulan di Pondok Tahfidz Sei Mencirim, Enam Santriwati Diperiksa sebagai Saksi
HEADLINE

Dugaan Pencabulan di Pondok Tahfidz Sei Mencirim, Enam Santriwati Diperiksa sebagai Saksi

9 Januari 2026
Mobil Ketua DPC KAI Deli Serdang Nyaris Terbakar, Pelaku Dua Orang Pakai Masker
HUKRIM

LBH Medan Desak Polrestabes Medan Usut Pelaku Pembakaran Mobil Ketua DPC KAI Deli Serdang

9 Januari 2026
Resahkan Warga, Polsek Medan Tuntungan dan Kelurahan Namo Gajah Bakar Dua Barak Narkoba
HUKUM&KRIMINAL

Resahkan Warga, Polsek Medan Tuntungan dan Kelurahan Namo Gajah Bakar Dua Barak Narkoba

9 Januari 2026
Polda Sumut Buru Zahir Pemasok Narkoba di Kampung Baru
HUKUM&KRIMINAL

Polda Sumut Buru Zahir Pemasok Narkoba di Kampung Baru

9 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In