• Latest
  • Trending
  • All
Bupati Resmi Melaunching Rencana Aksi Daerah TBC Penanggulangan Kabupaten Palas Tahun 2025-2029

Bupati Resmi Melaunching Rencana Aksi Daerah TBC Penanggulangan Kabupaten Palas Tahun 2025-2029

11 Desember 2025
Praktik Perjudian di Delitua Jadi Sorotan, Kades dan Kapolsek Masih Bungkam

Praktik Perjudian di Delitua Jadi Sorotan, Kades dan Kapolsek Masih Bungkam

26 Januari 2026
Diduga Menggunakan Material Bekas, Kejatisu Diminta Periksa Proyek Rehab Aula dan Kantor Camat Patumbak

Diduga Menggunakan Material Bekas, Kejatisu Diminta Periksa Proyek Rehab Aula dan Kantor Camat Patumbak

26 Januari 2026
Brimob Polda Sumut Tuntaskan Sumur Bor dan Distribusi Air Bersih bagi Warga Hutabalang Pascabencana

Brimob Polda Sumut Tuntaskan Sumur Bor dan Distribusi Air Bersih bagi Warga Hutabalang Pascabencana

26 Januari 2026
Dampak Bencana di November Mulai Tekan Produksi Cabai Sumut, Sejumlah Harga Mulai Berfluktuasi

Dampak Bencana di November Mulai Tekan Produksi Cabai Sumut, Sejumlah Harga Mulai Berfluktuasi

26 Januari 2026
Masuk Perangkap Undercover Buy, Pengedar Ekstasi dan Pembeli Dibekuk Satresnarkoba Polres Palas

Masuk Perangkap Undercover Buy, Pengedar Ekstasi dan Pembeli Dibekuk Satresnarkoba Polres Palas

26 Januari 2026
Satresnarkoba Polres Palas Amankan Tersangka Pengedar Sabu Lintas Provinsi

Satresnarkoba Polres Palas Amankan Tersangka Pengedar Sabu Lintas Provinsi

26 Januari 2026
UBP Pangkalan Susu Rayakan Hari Jadi yang KE 12 Tahun dengan Kasih Sayang Bersama Anak Yatim dan Perangkat Desa

UBP Pangkalan Susu Rayakan Hari Jadi yang KE 12 Tahun dengan Kasih Sayang Bersama Anak Yatim dan Perangkat Desa

26 Januari 2026
Blantika Musik Tanah Air Berduka, Vokalis Element Lucky Widja Tutup Usia 

Blantika Musik Tanah Air Berduka, Vokalis Element Lucky Widja Tutup Usia 

26 Januari 2026
MU Tumbangkan Dominasi Arsenal, Menang 3-2 Lewat Gol Ajaib

MU Tumbangkan Dominasi Arsenal, Menang 3-2 Lewat Gol Ajaib

26 Januari 2026
PGN Komitmen Dorong Pengembangan Jargas Lewat Kolaborasi Strategis

PGN Komitmen Dorong Pengembangan Jargas Lewat Kolaborasi Strategis

26 Januari 2026
BULOG Mulai Serap Gabah Petani 2026, HPP GKP Ditetapkan Rp6.500 per Kg

BULOG Mulai Serap Gabah Petani 2026, HPP GKP Ditetapkan Rp6.500 per Kg

26 Januari 2026
Pelaku Jambret dan Seret Bocah 9 Tahun Ditangkap Jatanras Polda Sumut di Riau

Pelaku Jambret dan Seret Bocah 9 Tahun Ditangkap Jatanras Polda Sumut di Riau

26 Januari 2026
Senin, Januari 26, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home HUKUM&KRIMINAL

Bupati Resmi Melaunching Rencana Aksi Daerah TBC Penanggulangan Kabupaten Palas Tahun 2025-2029

by Abi
11 Desember 2025
in HUKUM&KRIMINAL, NUSANTARA
Bupati Resmi Melaunching Rencana Aksi Daerah TBC Penanggulangan Kabupaten Palas Tahun 2025-2029
FacebookWhatsappTelegram

PALAS (HARIANSTAR.COM) – Bupati Padang Lawas Putra Mahkota Alam Hasibuan SE Resmi melaunching Rencana Aksi Daerah Penanggulangan Tuberculosis (TBC) Kabupaten Padang Lawas tahun 2025-2029 di Aula Kantor Bupati Padang Lawas. Kamis (11/12/25).

Dalam hal ini, sesuai dengan laporan Plt. Kepala Dinas Kesehatan Amelia Roitona Nasution SKM, MKM menyampaikan kegiatan ini berdasarkan peraturan presiden nomor 67 tahun 2021 tentang penanggulangan tuberkulosis dan hasil rapat koordinasi lintas sektor dalam rangka penyusunan RAD penanggulangan TBC Kabupaten Padang Lawas pada tanggal 01 Desember 2025.

Baca Juga

Praktik Perjudian di Delitua Jadi Sorotan, Kades dan Kapolsek Masih Bungkam

Diduga Menggunakan Material Bekas, Kejatisu Diminta Periksa Proyek Rehab Aula dan Kantor Camat Patumbak

Brimob Polda Sumut Tuntaskan Sumur Bor dan Distribusi Air Bersih bagi Warga Hutabalang Pascabencana

kegiatan ini bertujuan untuk mensosialisasikan penanggulangan TBC kepada seluruh pemangku kepentingan, memperkuat komitmen lintas sektor dalam upaya percepatan eliminasi TBC dan mengkoordinasikan peran dan kontribusi masing-masing OPD, fasilitas kesehatan, organisasi profesi, dan mitra serta menjadi titik awal implementasi RAD TBC tahun 2025-2029 di Kabupaten Padang Lawas, tambahnya.

Dan diharapkan kepada seluruh sektor dapat memahami dan melaksanakan peran masing-masing sesuai dokumen RAD;
terbentuk kolaborasi dan komunikasi yang lebih solid penanggulangan dalam pelaksanaan program TBC, tutupnya.

Pada kesempatan ini juga, Bupati Padang Lawas Putra Mahkota Alam menekankan keberhasilan penanggulangan bahwa TBC bukan hanya tugas sektor kesehatan. TBC adalah masalah sosial, ekonomi dan lingkungan, sehingga semua OPD memiliki peran dari pendidikan, perumahan, pemberdayaan masyarakat desa, hingga sektor keuangan daerah.

Dan mengajak seluruh pihak untuk bergerak bersama, bekerja lebih cepat, dan memastikan tidak ada satu pun masyarakat yang tertinggal dalam akses layanan TBC, ajak Bupati.

Maka melalui launching hari ini, RAD TBC dapat segera diimplementasikan secara nyata. Mari kita jadikan Kabupaten Padang Lawas sebagai daerah yang semakin sehat, produktif, dan bebas tbc, harapnya.

Turut Menghadiri Wakapolres Padang Lawas Kompol Sugianto S.Pd, PJ Sekretaris Daerah Kabupaten Padang Lawas Panguhum Nasution S.Sos, M.AP, Asisten, Staf Ahli Bupati Padang Lawas, Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah Terkait, Mewakili Kakan Kemenag, Mewakili BPS Kabupaten Padang Lawas, Mewakili Ka Rutan Sibuhuan dan Kepala BSPPL Padang Lawas, Kepala BPJS Padang Lawas, KA Klinik Polres Padang Lawas dan undangan terhormat lainnya. (HS)

Post Views: 229
Tags: AksiBupatiDaerahKabupaten Palas.melaunchingPenanggulanganRencanaresmiTahun 2025-2029TBC
ShareSendShare
Abi

Abi

Baca Juga

Praktik Perjudian di Delitua Jadi Sorotan, Kades dan Kapolsek Masih Bungkam
HUKUM&KRIMINAL

Praktik Perjudian di Delitua Jadi Sorotan, Kades dan Kapolsek Masih Bungkam

26 Januari 2026
Diduga Menggunakan Material Bekas, Kejatisu Diminta Periksa Proyek Rehab Aula dan Kantor Camat Patumbak
NUSANTARA

Diduga Menggunakan Material Bekas, Kejatisu Diminta Periksa Proyek Rehab Aula dan Kantor Camat Patumbak

26 Januari 2026
Brimob Polda Sumut Tuntaskan Sumur Bor dan Distribusi Air Bersih bagi Warga Hutabalang Pascabencana
NUSANTARA

Brimob Polda Sumut Tuntaskan Sumur Bor dan Distribusi Air Bersih bagi Warga Hutabalang Pascabencana

26 Januari 2026
Masuk Perangkap Undercover Buy, Pengedar Ekstasi dan Pembeli Dibekuk Satresnarkoba Polres Palas
HUKUM&KRIMINAL

Masuk Perangkap Undercover Buy, Pengedar Ekstasi dan Pembeli Dibekuk Satresnarkoba Polres Palas

26 Januari 2026
Satresnarkoba Polres Palas Amankan Tersangka Pengedar Sabu Lintas Provinsi
HUKUM&KRIMINAL

Satresnarkoba Polres Palas Amankan Tersangka Pengedar Sabu Lintas Provinsi

26 Januari 2026
Pelaku Jambret dan Seret Bocah 9 Tahun Ditangkap Jatanras Polda Sumut di Riau
HUKUM&KRIMINAL

Pelaku Jambret dan Seret Bocah 9 Tahun Ditangkap Jatanras Polda Sumut di Riau

26 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In