• Latest
  • Trending
  • All
Daftar 16 Negara Lolos Piala Asia U-17 2026: Myanmar Buat Kejutan

Daftar 16 Negara Lolos Piala Asia U-17 2026: Myanmar Buat Kejutan

1 Desember 2025
Bupati Padang Lawas Hadiri Tradisi Penyambutan Bintara Remaja Polri di Mapolres Padang Lawas

Silaturahmi, Kasat Lama dan Kasat Baru Satresnarkoba Polres Palas Sekaligus Kenal Pamit

22 Januari 2026
Bupati Padang Lawas Hadiri Tradisi Penyambutan Bintara Remaja Polri di Mapolres Padang Lawas

Bupati Padang Lawas Hadiri Tradisi Penyambutan Bintara Remaja Polri di Mapolres Padang Lawas

22 Januari 2026
Tradisi Penyambutan Bintara Remaja Tahun 2026, Wakapolres Pimpin Apel Di Halaman Mapolres Padang Lawas

Tradisi Penyambutan Bintara Remaja Tahun 2026, Wakapolres Pimpin Apel Di Halaman Mapolres Padang Lawas

22 Januari 2026
Tragedi Lintasan Kereta Api Tebing Tinggi, 9 Penumpang Avanza Tewas Seketika

Tragedi Lintasan Kereta Api Tebing Tinggi, 9 Penumpang Avanza Tewas Seketika

22 Januari 2026
Kode Redeem FF 22 Januari 2026 Telah Rilis, Buruan Rebut Beragam Hadiah Kejutan!   

Kode Redeem FF 22 Januari 2026 Telah Rilis, Buruan Rebut Beragam Hadiah Kejutan!  

22 Januari 2026
Viral! Video Oknum Aparat Diduga Hamili Kekasih dan Paksa Aborsi: Chat Wa Tersebar di Medsos

Viral! Video Oknum Aparat Diduga Hamili Kekasih dan Paksa Aborsi: Chat Wa Tersebar di Medsos

22 Januari 2026
Bumi Perkemahan Sibolangit Disulap Jadi Sarang Narkoba dan Judi, 21 Orang Diamankan

Bumi Perkemahan Sibolangit Disulap Jadi Sarang Narkoba dan Judi, 21 Orang Diamankan

22 Januari 2026
Jet Li Comeback ke Layar Kaca: Bintangi Film Terbaru ‘Blades of the Guardians’

Jet Li Comeback ke Layar Kaca: Bintangi Film Terbaru ‘Blades of the Guardians’

22 Januari 2026
Spesialis Curanmor Ditembak Polisi, Beraksi Lebih 20 Kali

Spesialis Curanmor Ditembak Polisi, Beraksi Lebih 20 Kali

22 Januari 2026
17 Peserta Lolos Indonesian Idol Season 14: Intip Daftar Namanya!

17 Peserta Lolos Indonesian Idol Season 14: Intip Daftar Namanya!

22 Januari 2026
Drama China GENERATION TO GENERATION Segera Tayang: Usung Genre Romance Fantasy

Drama China GENERATION TO GENERATION Segera Tayang: Usung Genre Romance Fantasy

22 Januari 2026
Modus Kenalan, Warga Stabat Larikan Motor Lima Wanita

Modus Kenalan, Warga Stabat Larikan Motor Lima Wanita

22 Januari 2026
Kamis, Januari 22, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home HEADLINE

Daftar 16 Negara Lolos Piala Asia U-17 2026: Myanmar Buat Kejutan

by Ratih
1 Desember 2025
in HEADLINE, OLAHRAGA
Daftar 16 Negara Lolos Piala Asia U-17 2026: Myanmar Buat Kejutan
FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – 16 negara telah memastikan langkahnya di Piala Asia U-17 2026 yang yang akan berlangsung di Arab Saudi pada 7-24 Mei 2026.

16 negara tersebut lolos lewat dua jalur, yakni Piala Asia U-17 2025 dan Kualifikasi Piala Asia U-17 2026.

Baca Juga

Tragedi Lintasan Kereta Api Tebing Tinggi, 9 Penumpang Avanza Tewas Seketika

Kode Redeem FF 22 Januari 2026 Telah Rilis, Buruan Rebut Beragam Hadiah Kejutan!  

Viral! Video Oknum Aparat Diduga Hamili Kekasih dan Paksa Aborsi: Chat Wa Tersebar di Medsos

Delapan tim yang memastikan lolos perempatfinal Piala Asia U-17 2025, tak hanya melaju ke putaran final Piala Dunia U-17 2025, tapi juga lolos Piala Asia U-17 2026!

Sebanyak delapan negara yang dimaksud adalah Uzbekistan, Arab Saudi, Indonesia, Jepang, Korea Utara, Tajikistan, Uni Emirat Arab, dan Korea Selatan.

Selain delapan negara ini, ada juga tuan rumah Piala Dunia U-17 2025-2029, Qatar, yang diizinkan lolos Piala Asia U-17 2026.

Piala Asia U-17 2026 akan diikuti 16 negara, ada tujuh slot tersisa yang diperebutkan.

Dari 22-30 November 2025, telah digelar Kualifikasi Piala Asia U-17 2026 yang dilangsungkan di tujuh negara berbeda.

Sebanyak 38 negara ini ambil bagian dan dibagi ke dalam tujuh grup.

Sesuai regulasi, hanya juara grup yang diizinkan lolos Piala Asia U-17 2026.

Setelah delapan hari menjalani kualifikasi, akhirnya ditemukan tujuh negara yang lolos Piala Asia U-17 2026 lewat jalur kualifikasi.

Sebanyak tujuh negara itu adalah China selaku juara Grup A, Yaman (Grup B), Vietnam (Grup C), India (Grup D), Australia (Grup E), Thailand (Grup F) dan Myanmar (Grup G).

Lolosnya Myanmar membuat kejutan karena mampu mengungguli Suriah, Oman, Afghanistan dan Nepal di Grup G!

Alhasil, Asia Tenggara memiliki empat wakil di Piala Asia U-17 2026. Sementara Malaysia gagal lolos karena hanya finis sebagai runner-up Grup C, kalah bersaing dari Vietnam U-17.

Sementara itu, sejumlah negara top gagal lolos Piala Asia U-17 2026.

Selain Oman, Suriah, Irak, Yordania, Iran, Lebanon, Palestina, dan Bahrain juga gagal.

Lolosnya Timnas Indonesia U-17 ke Piala Asia U-17 2026 layak diapresiasi.

 

 

Post Views: 380
Tags: 16 NegaraLolos Piala Asia U-17Myanmar Buat KejutanPiala Asia U-17 2026Timnas Indonesia U-17
ShareSendShare
Ratih

Ratih

Baca Juga

Tragedi Lintasan Kereta Api Tebing Tinggi, 9 Penumpang Avanza Tewas Seketika
HEADLINE

Tragedi Lintasan Kereta Api Tebing Tinggi, 9 Penumpang Avanza Tewas Seketika

22 Januari 2026
Kode Redeem FF 22 Januari 2026 Telah Rilis, Buruan Rebut Beragam Hadiah Kejutan!   
HEADLINE

Kode Redeem FF 22 Januari 2026 Telah Rilis, Buruan Rebut Beragam Hadiah Kejutan!  

22 Januari 2026
Viral! Video Oknum Aparat Diduga Hamili Kekasih dan Paksa Aborsi: Chat Wa Tersebar di Medsos
HEADLINE

Viral! Video Oknum Aparat Diduga Hamili Kekasih dan Paksa Aborsi: Chat Wa Tersebar di Medsos

22 Januari 2026
Jet Li Comeback ke Layar Kaca: Bintangi Film Terbaru ‘Blades of the Guardians’
HEADLINE

Jet Li Comeback ke Layar Kaca: Bintangi Film Terbaru ‘Blades of the Guardians’

22 Januari 2026
17 Peserta Lolos Indonesian Idol Season 14: Intip Daftar Namanya!
HEADLINE

17 Peserta Lolos Indonesian Idol Season 14: Intip Daftar Namanya!

22 Januari 2026
Drama China GENERATION TO GENERATION Segera Tayang: Usung Genre Romance Fantasy
HEADLINE

Drama China GENERATION TO GENERATION Segera Tayang: Usung Genre Romance Fantasy

22 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In