• Latest
  • Trending
  • All
Kombes Gidion: Polantas adalah Etalase Polri yang Friendly di Mata Masyarakat

Kombes Gidion: Polantas adalah Etalase Polri yang Friendly di Mata Masyarakat

11 Maret 2025
Warga Sibanggor Julu Gugat PT.SMGP Ke PN Madina Rp. 879 Juta

Warga Sibanggor Julu Gugat PT.SMGP Ke PN Madina Rp. 879 Juta

25 Oktober 2025
Kejutan, Kelly Raih Perunggu Gun Shu

Kejutan, Kelly Raih Perunggu Gun Shu

25 Oktober 2025
Sembilan Pesanda Sumut ke Semifinal, Berpeluang Raih Emas

Sembilan Pesanda Sumut ke Semifinal, Berpeluang Raih Emas

25 Oktober 2025
Sektor Pangan Olahan Salah Satu Tulang Punggung Ekonomi Kreatif Medan

Sektor Pangan Olahan Salah Satu Tulang Punggung Ekonomi Kreatif Medan

25 Oktober 2025

25 Oktober 2025
Patroli dan Tatap Muka, Cara Bhabinkamtibmas Polsek Barumun Jaga Kamtibmas di Wilayah Hukumnya

Patroli dan Tatap Muka, Cara Bhabinkamtibmas Polsek Barumun Jaga Kamtibmas di Wilayah Hukumnya

25 Oktober 2025
Empat Pesanda Putri Sumut ke Semifinal

Empat Pesanda Putri Sumut ke Semifinal

25 Oktober 2025
Inflasi di Sumut Terkendali, Harga Cabai Merah Turun

Inflasi di Sumut Terkendali, Harga Cabai Merah Turun

25 Oktober 2025
BKAD Sumut Pastikan Dana Kas Pemprov Rp990 Miliar, Seluruhnya di Bank Sumut

BKAD Sumut Pastikan Dana Kas Pemprov Rp990 Miliar, Seluruhnya di Bank Sumut

25 Oktober 2025
Pemkab Deli Serdang Raih Penghargaan Terbaik I Pembayaran Premi Iuran Wajib Pegawai 8 Persen

Pemkab Deli Serdang Raih Penghargaan Terbaik I Pembayaran Premi Iuran Wajib Pegawai 8 Persen

25 Oktober 2025
Indosat Ooredoo Hutchison Rangkul Potensi Anak Muda Melalui Indonesia Creator Hub

Indosat Ooredoo Hutchison Rangkul Potensi Anak Muda Melalui Indonesia Creator Hub

25 Oktober 2025
Pertamina Perkuat Pondasi Bisnis UMK Binaan Subholding Upstream di Wilayah Sumbagut

Pertamina Perkuat Pondasi Bisnis UMK Binaan Subholding Upstream di Wilayah Sumbagut

25 Oktober 2025
Minggu, Oktober 26, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home TNI/POLRI

Kombes Gidion: Polantas adalah Etalase Polri yang Friendly di Mata Masyarakat

by redaksi3
11 Maret 2025
in TNI/POLRI
Kombes Gidion: Polantas adalah Etalase Polri yang Friendly di Mata Masyarakat
FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – Kapolrestabes Medan Kombes Pol Gidion Arif Setyawan menegaskan bahwa polisi lalu lintas adalah salah satu etalase Polri yang begitu tampak nyata di tengah masyarakat.

“Polisi dalam konteks lalu lintas itu adalah penjaga peradaban, etalase peradaban sebuah kota itu ya lalu lintasnya. Etalase polisi yang baik itu lalu lintas,” kata Gidion saat memberikan arahan di kantor Satlantas Polrestabes Medan jalan H Jalan Arif Lubis No 1, Gaharu, Kecamatan Medan Timur, Kota Medan, Senin (10/3/2025).

Baca Juga

Patroli dan Tatap Muka, Cara Bhabinkamtibmas Polsek Barumun Jaga Kamtibmas di Wilayah Hukumnya

Kapolrestabes Medan Berkantor di Polsek Tembung, Tindak Lanjut Maraknya Aksi Begal

Meskipun ada bias, tetapi secara institusional pekerjaan lalu lintas adalah pekerjaan yang sangat mulia, pekerjaan yang sangat dihormati dan pekerjaan yang sangat dinantikan oleh masyarakat.

“Itulah maka etalase polisi salah satunya yang paling terlihat kasat mata adalah polisi lalu lintas. Anggota yang punya fashion untuk melayani maka pekerjaan lalu lintas adalah pekerjaan yang sangat memungkinkan menjadi friendly (teman) buat masyarakat,” jelasnya.

Ia mengungkapkan, polisi lalu lintas melakukan tugasnya saja merupakan friendly, kehadiran di tengah masyarakat itu sudah dapat dikatakan friendly policing.

“Itu sudah satu bentuk pelayanan yang diharapkan oleh masyarakat,” tukasnya.

Salah satu wujud friendly Polantas adalah menyeberangkan anak sekolah. Kegiatan ini sudah tak tergantikan, sebab sampai sekarang tidak ada institusi yang ingin merebut pekerjaan menyeberangkan anak sekolah. Ini adalah sumber ibadah.

“Hal yang tidak pernah kita lakukan kepada orang yang kita sayangi, tapi kita lakukan untuk masyarakat. Itulah keseharian kita yang dianggap sebagai friendly,” tegasnya.

Ia menuturkan, untuk penindakan secara manual itu juga diapresiasi oleh masyarakat karena itu nampak.

“Nampak bahwa kita ada kewenangan melakukan penegakkan hukum, menjaga peradaban dan kemudian ada kepatuhan publik,”

Ia mengungkapkan, hari ini yang sangat berat adalah kepatuhan publik, dapat dilihat dari penjualan helm yang omsetnya menurun karena kepatuhan publik juga menurun dalam konteks penggunaan helm.

“Oleh karena itu, kita tingkatkan kepatuhan ini dengan melakukan kewenangan penegakkan hukum melalui tilang manual yang juga menjadi salah satu etalase,” paparnya.

Tak lupa Gidion mengucapkan terimakasih kepada seluruh jajaran Satlantas Polrestabes Medan yang telah bertugas melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat.

“Saya mengucapkan terimakasih atas semua yang rekan-rekan berikan kepada masyarakat selama hari ke hari,” pungkasnya. (HS)

Post Views: 72
Tags: Etalase PolriFriendlyKombes GidionMasyarakatPolantas
ShareSendShare
redaksi3

redaksi3

Baca Juga

HUKUM&KRIMINAL

25 Oktober 2025
Patroli dan Tatap Muka, Cara Bhabinkamtibmas Polsek Barumun Jaga Kamtibmas di Wilayah Hukumnya
TNI/POLRI

Patroli dan Tatap Muka, Cara Bhabinkamtibmas Polsek Barumun Jaga Kamtibmas di Wilayah Hukumnya

25 Oktober 2025
Kapolrestabes Medan Berkantor di Polsek Tembung, Tindak Lanjut Maraknya Aksi Begal
TNI/POLRI

Kapolrestabes Medan Berkantor di Polsek Tembung, Tindak Lanjut Maraknya Aksi Begal

25 Oktober 2025
Sat Lantas Polres Tanah Karo Gelar Sosialisasi Opsen Pajak PKB & BBN-KB l
TNI/POLRI

Sat Lantas Polres Tanah Karo Gelar Sosialisasi Opsen Pajak PKB & BBN-KB l

25 Oktober 2025
Polres Karo Razia Pekat, Amankan 23 Orang di Dua Lokasi Cafe
TNI/POLRI

Polres Karo Razia Pekat, Amankan 23 Orang di Dua Lokasi Cafe

24 Oktober 2025
Polres Tanah Karo Gelar Donor Darah dalam Rangka HUT Humas Polri ke-74
TNI/POLRI

Polres Tanah Karo Gelar Donor Darah dalam Rangka HUT Humas Polri ke-74

24 Oktober 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In