• Latest
  • Trending
  • All
Pelaku Penipuan Give Away Ditangkap, Baim Wong: Terima Kasih Pak Kapolda Sumut

Pelaku Penipuan Give Away Ditangkap, Baim Wong: Terima Kasih Pak Kapolda Sumut

11 April 2023
Polres Padang Lawas Gencarkan Patroli Cegah Kejahatan, Ciptakan Kamtibmas

Polres Padang Lawas Gencarkan Patroli Cegah Kejahatan, Ciptakan Kamtibmas

14 November 2025
Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

14 November 2025
Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas

Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas

14 November 2025
PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel

PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel

14 November 2025
Intip Kode Redeem FF Terbaru 14 November 2025: Rebut Item Menariknya! 

Intip Kode Redeem FF Terbaru 14 November 2025: Rebut Item Menariknya! 

14 November 2025
Edisi Jumat Berkah! Rebut Kode Redeem ML 14 November 2025 

Edisi Jumat Berkah! Rebut Kode Redeem ML 14 November 2025 

14 November 2025
Sinopsis The Running Man: Adaptasi Novel Legendaris Stephen King

Sinopsis The Running Man: Adaptasi Novel Legendaris Stephen King

14 November 2025
‘The Remarried Empress’ Rilis Cuplikan Perdananya: Drakor Paling Ambisius 

‘The Remarried Empress’ Rilis Cuplikan Perdananya: Drakor Paling Ambisius 

14 November 2025
Anggota DPD RI Kukuhkan Pengurus FPDKN

Anggota DPD RI Kukuhkan Pengurus FPDKN

13 November 2025
Tingkatkan Pelayanan Publik, Pemko Medan dan Ombudsman Jalin Sinergi

Tingkatkan Pelayanan Publik, Pemko Medan dan Ombudsman Jalin Sinergi

13 November 2025
Ajang SAA 2025, Kota Medan Usung Inovasi Lokal Unggulan Tranformasi Tapai Ubi

Ajang SAA 2025, Kota Medan Usung Inovasi Lokal Unggulan Tranformasi Tapai Ubi

13 November 2025
Polda Sumut Dalami Penangkapan Anggota DPRK Simeulue 

Polda Sumut Dalami Penangkapan Anggota DPRK Simeulue 

13 November 2025
Jumat, November 14, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home HEADLINE

Pelaku Penipuan Give Away Ditangkap, Baim Wong: Terima Kasih Pak Kapolda Sumut

by Ratih
11 April 2023
in HEADLINE, HUKUM&KRIMINAL
Pelaku Penipuan Give Away Ditangkap, Baim Wong: Terima Kasih Pak Kapolda Sumut
FacebookWhatsappTelegram
Baim Wong berikan keterangan setelah mendatangi Mapolda Sumut, Senin (10/4/2023) malam



Baca Juga

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas

PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel

MEDAN (HARIANSTAR.COM)  – Artis Baim Wong mendatangi Polda Sumut, melihat pelaku penipuan yang mencatut namanya melalui aplikasi Give Away setelah ditangkap personel Cyber Crime Direktorat (Dit) Reskrimsus Polda Sumut.

“Hari ini saya datang ke Polda Sumut, saya senang karena ada penangkapan pelaku penipuan atas nama saya dan orangnya sudah ditahan,” katanya, Senin (10/4/2023).

Baim Wong mengungkapkan, kasus penipuan itu telah dilaporkan di Jakarta, tetapi pelakunya sudah ditangkap duluan oleh Polda Sumut dan dipanggil datang untuk melihat pelakunya.

“Saya mengucapkan terima kasih kepada Bapak Kapolda Sumut Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak karena telah menangkap pelaku penipuan yang meresahkan masyarakat,” ungkapnya.

Sebelumnya, Tim Dit Reskrimsus Polda Sumut membekuk pelaku penipuan mengaku sebagai artis Baim Wong berinisial MK (25), warga Kota Tanjungbalai.

Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi menerangkan, pelaku telah menipu korbannya sebesar Rp20 juta melalui aplikasi Facebook.

“Pelapor ditawari hadiah uang sebesar Rp20 juta dari program Give Away Baim Wong, tapi tidak kunjung diterima,” terangnya.

Hadi menjelaskan, kasus penyebaran berita bohong dan penipuan itu dilaporkan sesuai LP nomor: LP/B/2279/XII/2022/SPKT/POLDA SUMATERA UTARA, Tanggal 30 Desember 2022.

Mulanya pada 2 Desember 2022 korban inisial E membuka aplikasi Facebook (FB) ditawari hadiah uang sebesar Rp20 juta dari program Give Away Baim Wong. 

Ketika itu, korban tertarik dan dituntun untuk mengklik WhatsApp (WA) No.083854525790. Setelah itu terjadi percakapan hingga pelapor mengirim (transfer) sejumlah uang.

“Intinya, pelapor harus menyerahkan sejumlah uang dan disanggupinya. Tapi, hadiah itu tak kunjung diterima pelapor,” ungkapnya.

Karena itu, Hadi menuturkan korban membuat laporan ke SPKT Polda Sumut. Pelapor mengaku mentransfer uangnya kepada terlapor menggunakan akun rekening Bank BNI: 0950-776-672 atas nama Alfi Fadli. 

“Dari hasil penyelidikan diketahui akun rekening itu dikuasai oleh seorang laki-laki atas nama Mulia Kantana (MK),” tuturnya pelaku diamankan dari kediamannya di Tanjungbalai. 

“MK dipersangkakan melanggar pasal tindak pidana setiap orang dengan sengaja dan tanpa hak menyebarkan berita bohong,” pungkasnya.(red)

Post Views: 86
ShareSendShare
Ratih

Ratih

Baca Juga

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet
HEADLINE

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

14 November 2025
Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas
HUKUM&KRIMINAL

Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas

14 November 2025
PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel
HEADLINE

PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel

14 November 2025
Edisi Jumat Berkah! Rebut Kode Redeem ML 14 November 2025 
HEADLINE

Edisi Jumat Berkah! Rebut Kode Redeem ML 14 November 2025 

14 November 2025
Sinopsis The Running Man: Adaptasi Novel Legendaris Stephen King
HEADLINE

Sinopsis The Running Man: Adaptasi Novel Legendaris Stephen King

14 November 2025
‘The Remarried Empress’ Rilis Cuplikan Perdananya: Drakor Paling Ambisius 
HEADLINE

‘The Remarried Empress’ Rilis Cuplikan Perdananya: Drakor Paling Ambisius 

14 November 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In