• Latest
  • Trending
  • All
Kapolres Labusel Gelar “NGOPI KAMTIBMAS” Bersama Masyarakat Torgamba

Kapolres Labusel Gelar “NGOPI KAMTIBMAS” Bersama Masyarakat Torgamba

17 November 2025
Paviliun KTT COP30 Brasil Terbakar: 21 Orang Dapatkan Perawatan 

Paviliun KTT COP30 Brasil Terbakar: 21 Orang Dapatkan Perawatan 

21 November 2025
Daftar Kode Redeem FF Terbaru Jumat 21 November 2025 

Daftar Kode Redeem FF Terbaru Jumat 21 November 2025 

21 November 2025
Buruan! Edisi Jumat Berkah, Rebut Kode Redeem ML 21 November 2025

Buruan! Edisi Jumat Berkah, Rebut Kode Redeem ML 21 November 2025

21 November 2025
Pemkab Karo Bentuk Forum TJSL untuk Perkuat Sinergi Pemerintah dan Dunia Usaha

Pemkab Karo Bentuk Forum TJSL untuk Perkuat Sinergi Pemerintah dan Dunia Usaha

21 November 2025
Jaksa Cekal Kadishub Medan Tersangka Korupsi Even Fashion Festival

Jaksa Cekal Kadishub Medan Tersangka Korupsi Even Fashion Festival

21 November 2025
Brigadir G Aniaya Pengendara di Depan Mapolda Sumut, Polda: Pelaku Idap Gangguan Jiwa

Brigadir G Aniaya Pengendara di Depan Mapolda Sumut, Polda: Pelaku Idap Gangguan Jiwa

21 November 2025
Polrestabes Medan Tangkap 212 Tersangka Narkoba, Sita 60 Kg Sabu

Polrestabes Medan Tangkap 212 Tersangka Narkoba, Sita 60 Kg Sabu

21 November 2025
Buntut Tudingan Penggelapan Dana Plasma, HD Tidak Hadir Sidang Pertama di PN Sibuhuan

Buntut Tudingan Penggelapan Dana Plasma, HD Tidak Hadir Sidang Pertama di PN Sibuhuan

20 November 2025
Polres Karo Gelar KKR Safari Kebangsaan “Doa Polri Untuk Negeri” Perkuat Sinergi untuk Harkamtibmas

Polres Karo Gelar KKR Safari Kebangsaan “Doa Polri Untuk Negeri” Perkuat Sinergi untuk Harkamtibmas

20 November 2025
Kejari Karo Tetapkan Tersangka Baru Kasus Proyek Jaringan Komunikasi Desa

Kejari Karo Tetapkan Tersangka Baru Kasus Proyek Jaringan Komunikasi Desa

20 November 2025
Sekda Karo Lantik Debora Morina Br Barus sebagai Kabid Humas dan IKP Dinas Kominfo

Sekda Karo Lantik Debora Morina Br Barus sebagai Kabid Humas dan IKP Dinas Kominfo

20 November 2025
Pemkab Langkat Terima Penghargaan Mitra Kerja Pada Hari Bhakti Imigrasi Kemasyarakatan

Pemkab Langkat Terima Penghargaan Mitra Kerja Pada Hari Bhakti Imigrasi Kemasyarakatan

20 November 2025
Jumat, November 21, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home TNI/POLRI

Kapolres Labusel Gelar “NGOPI KAMTIBMAS” Bersama Masyarakat Torgamba

by Admin
17 November 2025
in TNI/POLRI
Kapolres Labusel Gelar “NGOPI KAMTIBMAS” Bersama Masyarakat Torgamba
FacebookWhatsappTelegram

LABUSEL (HARIANSTAR.COM) – Kapolres Labuhanbatu Selatan AKBP Aditya S.P. Sembiring, M.Si.K, bersama para Pejabat Utama (PJU) Polres Labuhanbatu Selatan melaksanakan kegiatan Ngopi Kamtibmas bersama masyarakat Kecamatan Torgamba pada Sabtu (15/11/2025).

Kegiatan berlangsung di Caffe Forzen & Coffee Shop Jalan Lintas Sumatera, Aek Batu, dan dihadiri oleh tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh adat, pemuda, serta personel Polres dan Polsek Torgamba.

Baca Juga

Brigadir G Aniaya Pengendara di Depan Mapolda Sumut, Polda: Pelaku Idap Gangguan Jiwa

Polrestabes Medan Tangkap 212 Tersangka Narkoba, Sita 60 Kg Sabu

Polres Karo Gelar KKR Safari Kebangsaan “Doa Polri Untuk Negeri” Perkuat Sinergi untuk Harkamtibmas

Acara diawali dengan kata sambutan Kapolsek Torgamba AKP Syamsul Adhar, S.H., M.H., yang menekankan pentingnya kegiatan Ngopi Kamtibmas sebagai ruang komunikasi langsung antara polisi dan masyarakat.

Pada kesempatan tersebut, Kapolres Labuhanbatu Selatan AKBP Aditya S.P. Sembiring M, S.I.K turut menyampaikan bahwa kegiatan Ngopi Kamtibmas merupakan wadah untuk menerima kritik, saran, dan aduan masyarakat terkait gangguan keamanan dan ketertiban.

“Melalui kegiatan ini, kami ingin menyerap langsung masukan dari masyarakat, khususnya di wilayah Polsek Torgamba. Setiap permasalahan yang muncul akan ditangani secara cepat dan tepat. Polres Labusel berkomitmen memberikan pelayanan terbaik serta menjaga kamtibmas di seluruh wilayah hukum,” ujar Kapolres.

Dalam sesi tanya jawab, masyarakat menyampaikan sejumlah persoalan yang kerap terjadi di sekitar mereka, mulai dari maraknya curanmor dan balap liar pada malam hari, dugaan oknum anggota polisi yang bersikap tidak profesional, meningkatnya pencurian buah sawit dan berondolan di kebun warga dan permintaan penindakan tegas terhadap peredaran narkoba yang meresahkan dan mengancam generasi muda.

Keluhan masyarakat tersebut disampaikan dengan harapan peningkatan penanganan dan kehadiran polisi di tengah masyarakat.

Polres Labusel Tegaskan Komitmen Perbaikan dan Penindakan

Menjawab berbagai aduan masyarakat, Kapolres menyampaikan sejumlah langkah strategis yang akan ditingkatkan Polres Labuhanbatu Selatan, diantaranya menyasar titik-titik rawan gangguan kamtibmas melalui patroli intensif, khususnya pencegahan kejahatan 3C (curat, curas, curanmor) serta penertiban balap liar.

Selain itu, memberantas peredaran narkoba secara berkelanjutan, meningkatkan pelayanan publik melalui optimalisasi layanan Call Center 110 untuk laporan cepat dan situasi darurat dan penindakan tegas terhadap oknum anggota yang terbukti melakukan pelanggaran sehingga dapat memulihkan kepercayaan publik.

Kasat Reskrim Polres Labuhanbatu Selatan AKP Eli Mawan Sitorus menegaskan bahwa setiap laporan pencurian buah sawit dan berondolan akan diproses secara profesional.

Sementara itu, Kasat Binmas AKP Haposan Sitinjak menjelaskan bahwa pihaknya telah melaksanakan sambang, memberikan himbauan, hingga pemasangan spanduk edukasi pencegahan pencurian sawit, serta mendorong masyarakat berperan aktif menjaga keamanan lingkungan. (RED)

Post Views: 103
Tags: KapolresLabuselNgopi KamtibmasTorgamba
ShareSendShare
Admin

Admin

Baca Juga

Brigadir G Aniaya Pengendara di Depan Mapolda Sumut, Polda: Pelaku Idap Gangguan Jiwa
HEADLINE

Brigadir G Aniaya Pengendara di Depan Mapolda Sumut, Polda: Pelaku Idap Gangguan Jiwa

21 November 2025
Polrestabes Medan Tangkap 212 Tersangka Narkoba, Sita 60 Kg Sabu
HUKUM&KRIMINAL

Polrestabes Medan Tangkap 212 Tersangka Narkoba, Sita 60 Kg Sabu

21 November 2025
Polres Karo Gelar KKR Safari Kebangsaan “Doa Polri Untuk Negeri” Perkuat Sinergi untuk Harkamtibmas
TNI/POLRI

Polres Karo Gelar KKR Safari Kebangsaan “Doa Polri Untuk Negeri” Perkuat Sinergi untuk Harkamtibmas

20 November 2025
Polres Palas Gelar Ops Zebra Toba 2025, Sosialisasikan Pengendara Wajib Patuh Tertib Berlalu Lintas
TNI/POLRI

Polres Palas Gelar Ops Zebra Toba 2025, Sosialisasikan Pengendara Wajib Patuh Tertib Berlalu Lintas

20 November 2025
Konsep Otomatis
TNI/POLRI

Perkuat Pelayanan Humanis, Polres Langkat Berikan Dukungan Emosional kepada Keluarga Korban Laka

19 November 2025
Lewat Sambang dan Tatap Muka Bhabinkamtibmas Ajak Warga Wujudkan Kamtibmas Kondusif
TNI/POLRI

Lewat Sambang dan Tatap Muka Bhabinkamtibmas Ajak Warga Wujudkan Kamtibmas Kondusif

19 November 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In