Dinkes Medan dan Halodoc Kerjasama Capai Target Eliminasi TB 2030
MEDAN (HARIANSTAR.COM) - Pemerintah menargetkan mengeliminasi penyakit tuberkulosis pada tahun 2030. Untuk mencapai eliminasi tersebut, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Medan bekerja sama dengan Halodoc mencari kasus tuberkulosis (TBC) paru sebanyak-banyaknya. ...
Read more




















