• Latest
  • Trending
  • All
Piala Wali Kota Medan, 194 Atlet Ramaikan Kejuaraan Judo Terbuka 2025

Piala Wali Kota Medan, 194 Atlet Ramaikan Kejuaraan Judo Terbuka 2025

8 September 2025
Bobby Nasution, Gubernur Termuda Tumpuan Harapan Kaum Buruh, Nelayan dan Guru Honor

Pascabencana Sumut, Bobby Nasution Dorong Tutup Korporasi Perusak Hutan dan Kucurkan Rp430 Miliar

13 Januari 2026
Polres Tanah Karo Amankan 3 Pelaku Pencurian Kabel Tower

Polres Tanah Karo Amankan 3 Pelaku Pencurian Kabel Tower

13 Januari 2026
Maling Motor Nyaris Tewas Dihakimi Massa

Maling Motor Nyaris Tewas Dihakimi Massa

13 Januari 2026
Maling Motor Sasar Gereja, Dua Pendeta Jadi Korban

Polisi Intensifkan Penyelidikan Maling 2 Motor Pendeta

13 Januari 2026
Bhabinkamtibmas Polsek Sosopan Laksanakan THTS dan Sambangi Warga Desa Banua Tonga

Bhabinkamtibmas Polsek Sosopan Laksanakan THTS dan Sambangi Warga Desa Banua Tonga

13 Januari 2026
Upaya Mempercepat Pemulihan Bencana, Bupati Pakpak Bharat sampaikan Data Saat Rakor Bersama Mendagri

Upaya Mempercepat Pemulihan Bencana, Bupati Pakpak Bharat sampaikan Data Saat Rakor Bersama Mendagri

13 Januari 2026
Tingkat Permodalan Bermasalah, OJK Cabut Izin Usaha PT BPRS Gebu Prima

OJK Sumut: Sektor Keuangan Nonbank Tetap Stabil di Tengah Tekanan Global 2025

13 Januari 2026
Tingkatkan Kualitas Budidaya Ikan, Mahasiswa UPER Rancang Teknologi Pakan Cerdas

Tingkatkan Kualitas Budidaya Ikan, Mahasiswa UPER Rancang Teknologi Pakan Cerdas

13 Januari 2026
Rayakan Tahun Baru dengan Cara Berbeda, The Reiz Suites Hadirkan Live Doodle Art Bersama Seniman Lokal

Rayakan Tahun Baru dengan Cara Berbeda, The Reiz Suites Hadirkan Live Doodle Art Bersama Seniman Lokal

13 Januari 2026
Rutan Kabanjahe Gelar Pisah Sambut Ka.KPR dan Kasubsi Pelayanan Tahanan

Rutan Kabanjahe Gelar Pisah Sambut Ka.KPR dan Kasubsi Pelayanan Tahanan

13 Januari 2026
Mohan ‘Anak Emas’ Binaan Rutan Tanjung Gusta Diduga Edarkan Narkoba

Mohan ‘Anak Emas’ Binaan Rutan Tanjung Gusta Diduga Edarkan Narkoba

13 Januari 2026
Dirlantas Polda Sumut Cek Sejumlah Titik Padat Lalin di Medan

Dirlantas Polda Sumut Cek Sejumlah Titik Padat Lalin di Medan

13 Januari 2026
Rabu, Januari 14, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home OLAHRAGA

Piala Wali Kota Medan, 194 Atlet Ramaikan Kejuaraan Judo Terbuka 2025

by Admin
8 September 2025
in OLAHRAGA
Piala Wali Kota Medan, 194 Atlet Ramaikan Kejuaraan Judo Terbuka 2025
FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – Saat membuka Kejuaraan Judo Terbuka tahun 2025, Wali Kota Medan Rico Tri Putra Bayu Waas menegaskan komitmennya dalam mendukung dan mengembangkan olahraga Judo agar semakin dikenal luas serta membanggakan nama Indonesia.

Pernyataan ini disampaikan Rico Waas dihadapan puluhan peserta Kejuaraan Judo Terbuka tahun 2025 yang memperebutkan Piala Wali Kota Medan, di Padepokan Judo Sumut, jalan Gaharu, Minggu (7/9/25). Kejuaraan Judo ini diikuti sebanyak 194 atlet judo dari 18 Kabupaten dan Kota di Provinsi Sumatera Utara.

Baca Juga

Datangkan Pelatih Baru, PSMS Berhasil Taklukan Tamunya Adhyaksa FC 1-0

77 FC Tekuk Gibol Rantauprapat 4-1

Adhyaksa FC, Ujian Berat PSMS Medan di Stadion Utama Sumatera Utara

“Saya berharap Kejuaraan ini dapat melahirkan atlet judo berprestasi sehingga dapat mengharumkan nama Kota Medan di ajang judo nasional maupun internasional. Pemko Medan terus mendukung dan mengembangkan olahraga Judo agar semakin dikenal luas”, kata Rico Waas.

Menurut Rico Waas, kejuaraan ini sebagai ajang pembuktian atas apa yang dilatih selama ini guna melihat sejauh mana efektivitasnya. Oleh Sebab itu pertandingan ini bukan mencari siapa yang menang dan kalah.

“Semoga seluruh peserta yang mengikuti kegiatan ini dapat membuktikan apa yang dilatih selama ini dengan tetap menjunjung tinggi nilai-nilai sportivitas,“ jelas Rico Waas.

Dengan digelarnya Kejuaraan Judo, Rico Waas mengungkapkan Pemko Medan ini mengapresiasinya. Apalagi, peserta yang mengikuti mulai jenjang anak-anak sampai dewasa, tentunya ini menandakan bukti pembinaan judo telah dilakukan mulai berjenjang.

“Dengan pembinaan seperti ini, insya Allah akan melahirkan atlet judo yang tangguh dan berprestasi. Saya ucapkan selamat bertanding, Jadikan kejuaraan ini sebagai persiapan menghadapi event yang lebih besar lagi,“ Ucap Rico Waas.

Dalam kesempatan ini Rico Waas, memberi pertanyaan kepada tiga peserta dan memberikan hadiah bagi yang berhasil menjawab pertanyaan. Hadiah tersebut berupa kain satu stel pakaian Judo. Kepada peserta lain yang masih usia anak-anak, Rico Waas
Meminta memperagakan salah satu teknik bantingan.

Permintaan itu pun langsung diperlihatkan dengan cukup baik. Tanpa kesulitan sang anak berhasil menjatuhkan lawannya. Atas keberhasilan itu, sang anak mendapatkan hadiah sepeda, sedangkan lawan yang dijatuhkannya diberi hadiah satu stel pakaian judo.

Sebelumnya, Ketua Pengkot PBSI Kota Medan Josep Lus dalam laporannya mengatakan, Kejuaraan Judo Terbuka Piala Wali Kota Medan ini merupakan event judo terbesar pertama di Sumut tahun ini.

“Ada 194 atlet judo dari 18 kabupaten dan kota di Sumut. Kejuaraan ini juga sebagai persiapan yang kita gunakan untuk menghadapi kejuaraan PON Beladiri 2025 di Kudus, Jawa Tengah pada Oktober mendatang,“ jelas Josef Lus. (RED)

Post Views: 205
Tags: 194 AtletKejuaraan JudoPiala Wali Kota MedanRico Waas
ShareSendShare
Admin

Admin

Baca Juga

Datangkan Pelatih Baru, PSMS Berhasil Taklukan Tamunya Adhyaksa FC 1-0
HEADLINE

Datangkan Pelatih Baru, PSMS Berhasil Taklukan Tamunya Adhyaksa FC 1-0

11 Januari 2026
77 FC Tekuk Gibol Rantauprapat 4-1
OLAHRAGA

77 FC Tekuk Gibol Rantauprapat 4-1

10 Januari 2026
Adhyaksa FC, Ujian Berat PSMS Medan di Stadion Utama Sumatera Utara
HEADLINE

Adhyaksa FC, Ujian Berat PSMS Medan di Stadion Utama Sumatera Utara

10 Januari 2026
Pemko Medan Terbuka Dukung Pengembangan Baseball dan Softball
OLAHRAGA

Pemko Medan Terbuka Dukung Pengembangan Baseball dan Softball

8 Januari 2026
Eko Purdjianto, Sosok Pelatih Baru PSMS Medan Gantikan Kas Hartadi: Simak Perjalanan Karirnya!
HEADLINE

Eko Purdjianto, Sosok Pelatih Baru PSMS Medan Gantikan Kas Hartadi: Simak Perjalanan Karirnya!

8 Januari 2026
Ejekan Tuan Rumah ‘Nangis-nangis’ Cristiano Ronaldo Menggema
HEADLINE

Ejekan Tuan Rumah ‘Nangis-nangis’ Cristiano Ronaldo Menggema

4 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In