• Latest
  • Trending
  • All
Gubsu dan Bupati Langkat Sepakat Kolaborasi Membangun Pulau Kampai

Gubsu dan Bupati Langkat Sepakat Kolaborasi Membangun Pulau Kampai

22 Juli 2025
PSMS ‘Tergelincir’ di Pakansari, Telan Kekalahan 1-2 dari Garudayaksa 

PSMS ‘Tergelincir’ di Pakansari, Telan Kekalahan 1-2 dari Garudayaksa 

25 Januari 2026
Bupati Karo Hadiri Acara Ucapan Syukur Jabatan Baru Danrem 031/Wira Bima

Bupati Karo Hadiri Acara Ucapan Syukur Jabatan Baru Danrem 031/Wira Bima

25 Januari 2026
PAM JAYA Salurkan Hibah CSR Rp75 Juta untuk Program Sedekah Satu Juta Al Quran Madas Nusantara

PAM JAYA Salurkan Hibah CSR Rp75 Juta untuk Program Sedekah Satu Juta Al Quran Madas Nusantara

25 Januari 2026
Polsek Kutalimbaru Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di 7 TKP

Polsek Kutalimbaru Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di 7 TKP

25 Januari 2026
Bupati Karo Hadiri Pentahbisan 8 Imam Baru di Gereja St. Fransiskus Assisi Berastagi

Bupati Karo Hadiri Pentahbisan 8 Imam Baru di Gereja St. Fransiskus Assisi Berastagi

25 Januari 2026
Awas Malware! 6 Game Berbahaya Ini Bisa Kuras Baterai HP

Awas Malware! 6 Game Berbahaya Ini Bisa Kuras Baterai HP

25 Januari 2026
Isi Keseruan Hari Liburmu dengan Berburu Kode Redeem ML 25 Januari 2026

Isi Keseruan Hari Liburmu dengan Berburu Kode Redeem ML 25 Januari 2026

25 Januari 2026
Foto Jenazah Lula Lahfah Beredar Luas, Stop Penyebaran!

Foto Jenazah Lula Lahfah Beredar Luas, Stop Penyebaran!

25 Januari 2026
Setelah 8 Tahun, Film Kafir Gerbang Sukma Kembali Hadir dengan Horor yang Lebih Mencekam

Setelah 8 Tahun, Film Kafir Gerbang Sukma Kembali Hadir dengan Horor yang Lebih Mencekam

25 Januari 2026
Polisi Sita 7 Motor Curian dari Penadah di Bandar Klippa

Polisi Sita 7 Motor Curian dari Penadah di Bandar Klippa

24 Januari 2026
M.A Bahrum Resmi Daftar Calon Ketua DPD KNPI Langkat Periode 2026–2029

M.A Bahrum Resmi Daftar Calon Ketua DPD KNPI Langkat Periode 2026–2029

24 Januari 2026
JMSI Sumut Kecam Tindakan Manajemen Radja yang Main Ancam Terkait Pemberitaan!

JMSI Sumut Kecam Tindakan Manajemen Radja yang Main Ancam Terkait Pemberitaan!

24 Januari 2026
Senin, Januari 26, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home NUSANTARA

Gubsu dan Bupati Langkat Sepakat Kolaborasi Membangun Pulau Kampai

by Yunsigar
22 Juli 2025
in NUSANTARA
Gubsu dan Bupati Langkat Sepakat Kolaborasi Membangun Pulau Kampai
FacebookWhatsappTelegram

LANGKAT (HARIANSTAR.COM) – Gubernur Sumatera Utara Muhammad Bobby Afif Nasution bersama Bupati Langkat Syah Afandin melakukan kunjungan kerja ke Desa Pulau Kampai, Kecamatan Pangkalan Susu, Kabupaten Langkat, Senin (21/7/2025).

Kunjungan ini menjadi momentum penting dalam upaya kolaborasi pembangunan wilayah terluar Langkat tersebut.

Baca Juga

PAM JAYA Salurkan Hibah CSR Rp75 Juta untuk Program Sedekah Satu Juta Al Quran Madas Nusantara

Bupati Karo Hadiri Pentahbisan 8 Imam Baru di Gereja St. Fransiskus Assisi Berastagi

M.A Bahrum Resmi Daftar Calon Ketua DPD KNPI Langkat Periode 2026–2029

Didampingi para kepala dinas dari Pemprov Sumut dan Pemkab Langkat, peninjauan dimulai dari pelayanan masyarakat seperti kegiatan Posyandu, pengembangan UMKM belacan, pengajian anak-anak, hingga berdialog langsung dengan masyarakat untuk mendengar aspirasi dan keluhan mereka.

Di Puskesmas Pembantu (Pustu) Desa Pulau Kampai, Bupati dan Gubernur berkomitmen untuk segera melakukan renovasi fasilitas kesehatan tersebut. “Insya Allah ini akan segera kita renovasi agar masyarakat di sini lebih nyaman,” ujar Bupati yang langsung disambut riuh bahagia warga setempat.

Sebagai bentuk perhatian, bantuan juga diberikan kepada balita yang mengikuti kegiatan posyandu. Di antaranya berupa makanan sehat seperti roti, bubur, telur, dan jajanan bergizi lainnya.

Peninjauan dilanjutkan ke lokasi UMKM produksi belacan khas Pulau Kampai. Di sini, Bupati menegaskan bahwa belacan Kampai harus menjadi produk unggulan khas Kabupaten Langkat. “Ketika orang mencari belacan yang enak, harus dari Langkat,” tegasnya.

Gubernur menyambut antusias gagasan ini dan menyatakan dukungan penuh dari Pemprov untuk peningkatan skala usaha UMKM tersebut.

Dalam kunjungan ke kegiatan pengajian anak-anak menjelang Maghrib, Gubernur turut memberikan bantuan Al-Qur’an, meja ngaji, sarung, dan perlengkapan lainnya. Anak-anak pun menyambut hangat dengan seruan serempak, “Terima kasih Pak Bobby.”

Menanggapi aspirasi masyarakat terkait minimnya fasilitas kesehatan, Gubernur dan Bupati sepakat membangun Puskesmas Rawat Inap di Pulau Kampai. Pemerintah Kabupaten Langkat akan menyiapkan lahan, sedangkan anggaran pembangunan akan ditanggung oleh Pemerintah Provinsi Sumatera Utara.

“Tadi kata Pak Bupati, lahan akan disiapkan. Perencanaan untuk pembangunan Puskesmas rawat inapnya akan dibuat oleh kabupaten, kami menyiapkan anggarannya,” jelas Gubernur.

Bupati menyatakan, kunjungan ini merupakan bukti nyata sinergi antara pemerintah provinsi dan kabupaten untuk pemerataan pembangunan hingga ke daerah terluar. “Pulau Kampai harus menjadi bagian dari pembangunan strategis Sumut, bukan lagi wilayah yang tertinggal,” ucapnya.

Kunjungan kerja ini menjadi simbol kuat komitmen Gubernur dan Bupati dalam mewujudkan keadilan sosial serta kesejahteraan masyarakat di pelosok Sumatera Utara. (Lkt)

Post Views: 192
Tags: Bupati LangkaGubsuKolaborasi MembangunPulau Kampai
ShareSendShare
Yunsigar

Yunsigar

Baca Juga

PAM JAYA Salurkan Hibah CSR Rp75 Juta untuk Program Sedekah Satu Juta Al Quran Madas Nusantara
NUSANTARA

PAM JAYA Salurkan Hibah CSR Rp75 Juta untuk Program Sedekah Satu Juta Al Quran Madas Nusantara

25 Januari 2026
Bupati Karo Hadiri Pentahbisan 8 Imam Baru di Gereja St. Fransiskus Assisi Berastagi
NUSANTARA

Bupati Karo Hadiri Pentahbisan 8 Imam Baru di Gereja St. Fransiskus Assisi Berastagi

25 Januari 2026
M.A Bahrum Resmi Daftar Calon Ketua DPD KNPI Langkat Periode 2026–2029
KOMUNITAS

M.A Bahrum Resmi Daftar Calon Ketua DPD KNPI Langkat Periode 2026–2029

24 Januari 2026
Hadiri Pentahbisan Imam Baru Ordo Kapusin, Kapolres Karo Pastikan Acara Kondusif
NUSANTARA

Hadiri Pentahbisan Imam Baru Ordo Kapusin, Kapolres Karo Pastikan Acara Kondusif

24 Januari 2026
Curanmor Dominasi Kriminalitas, Polres Karo Paparkan Kinerja 2025 hingga Awal 2026
NUSANTARA

Curanmor Dominasi Kriminalitas, Polres Karo Paparkan Kinerja 2025 hingga Awal 2026

23 Januari 2026
Pemkab Palas Ikuti Zoom Meeting Verifikasi dan Validasi Data Usulan Daerah Penerima Bantuan Pasca Bencana di wilayah Aceh, Sumut, dan Sumbar
NUSANTARA

Pemkab Palas Ikuti Zoom Meeting Verifikasi dan Validasi Data Usulan Daerah Penerima Bantuan Pasca Bencana di wilayah Aceh, Sumut, dan Sumbar

23 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In