• Latest
  • Trending
  • All
Semangat Sumpah Pemuda Dasar Lahirnya “Medan untuk Semua”

Semangat Sumpah Pemuda Dasar Lahirnya “Medan untuk Semua”

28 Oktober 2025
Forkopimda Karo Gelar Ziarah ke Taman Makam Pahlawan Peringati Hari Sumpah Pemuda Ke-97

Forkopimda Karo Gelar Ziarah ke Taman Makam Pahlawan Peringati Hari Sumpah Pemuda Ke-97

29 Oktober 2025
Pemkab Karo dan KPK RI Perkuat Sinergi Cegah Korupsi Lewat Program MCSP 2025

Pemkab Karo dan KPK RI Perkuat Sinergi Cegah Korupsi Lewat Program MCSP 2025

29 Oktober 2025
Pemkab Karo, Forkopimda beserta Tokoh Lintas Agama Tandatangani Komitmen Bersama Mewujudkan Kabupaten Karo Bersih dari Penyakit Masyarakat

Pemkab Karo, Forkopimda beserta Tokoh Lintas Agama Tandatangani Komitmen Bersama Mewujudkan Kabupaten Karo Bersih dari Penyakit Masyarakat

29 Oktober 2025
Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel Hari Sumpah Pemuda Ke-97

Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel Hari Sumpah Pemuda Ke-97

29 Oktober 2025
Final Party Kapoldasu Cup 2025: Momen Tularkan Semangat Sumpah Pemuda

Final Party Kapoldasu Cup 2025: Momen Tularkan Semangat Sumpah Pemuda

29 Oktober 2025
Muhammadiyah Asahan Siapkan Rangkaian Milad Ke-113 dan Kejurda Tapak Suci

Muhammadiyah Asahan Siapkan Rangkaian Milad Ke-113 dan Kejurda Tapak Suci

29 Oktober 2025
Pemkab Asahan Petakan Prioritas Perbaikan Jalan dan Layanan Publik Berbasis Data Wilayah

Pemkab Asahan Petakan Prioritas Perbaikan Jalan dan Layanan Publik Berbasis Data Wilayah

29 Oktober 2025
Mabuk dan Ugal-ugalan di Jalan, Oknum Polisi Tabrak Wanita Hingga Kritis

Mabuk dan Ugal-ugalan di Jalan, Oknum Polisi Tabrak Wanita Hingga Kritis

29 Oktober 2025
Medan Hadirkan Inovasi Prototipe Rumah, Gubsu Beri Apresiasi 

Medan Hadirkan Inovasi Prototipe Rumah, Gubsu Beri Apresiasi 

28 Oktober 2025
Syah Afandin Ajak Pemuda Langkat Jadi Penggerak Kemajuan Indonesia

Syah Afandin Ajak Pemuda Langkat Jadi Penggerak Kemajuan Indonesia

28 Oktober 2025
Satlantas Polres Tanah Karo Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

Satlantas Polres Tanah Karo Ajak Masyarakat Tertib Berlalu Lintas

28 Oktober 2025
Polsek Sunggal Ungkap 18 Kasus Kriminal Selama Oktober 2025

Polsek Sunggal Ungkap 18 Kasus Kriminal Selama Oktober 2025

28 Oktober 2025
Rabu, Oktober 29, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home KOTA MEDAN

Semangat Sumpah Pemuda Dasar Lahirnya “Medan untuk Semua”

by Ratih
28 Oktober 2025
in KOTA MEDAN
Semangat Sumpah Pemuda Dasar Lahirnya “Medan untuk Semua”

Walikota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, saat menjadi inspektur upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97, Selasa (28/10/2025). [Ist]

FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – Lupakan segala perbedaan,  baik suku bangsa, agama, maupun latar belakang dan bersatulah dalam memperjuangkan Indonesia.

Semangat inilah yang menjadi dasar lahirnya slogan dan nilai utama Kota Medan saat ini, yakni Medan untuk semua dan semua untuk Medan.

Baca Juga

Medan Hadirkan Inovasi Prototipe Rumah, Gubsu Beri Apresiasi 

Rico Waas Tinjau Pekerjaan Floodway Sikambing-Belawan

Sektor Pangan Olahan Salah Satu Tulang Punggung Ekonomi Kreatif Medan

Pesan ini diungkapkan Walikota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, saat menjadi inspektur upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97, Selasa (28/10/2025), di halaman depan Kantor Wali Kota Medan.

Dalam pidatonya, Wali Kota menegaskan bahwa semangat persatuan yang diwariskan para pemuda 1928 harus terus menyala dalam kehidupan masyarakat Medan yang majemuk.

“Medan adalah kota yang inklusif bagi setiap pribadi yang ada di dalamnya. Setiap pemuda memiliki kesempatan yang sama untuk berkontribusi besar dalam pembangunan kota ini,” ujarnya.

Dengan mengenakan baju adat Jawa Tengah, Wali Kota memimpin jalannya upacara yang berlangsung khidmat dan diikuti antara lain oleh Wakil Wali Kota H. Zakiyuddin Harahap, pimpinan perangkat daerah, para camat, organisasi kepemudaan, serta pramuka.

Upacara ditandai dengan sejumlah rangkaian kegiatan, antara lain pembacaan teks Pancasila oleh Pembina Upacara yang diikuti seluruh peserta upacara, yang juga mengenakan pakaian adat. Selanjutnya dilakukan pembacaan Teks Pembukaan UUD 1945 serta pembacaan Teks Keputusan Kongres Pemuda Indonesia 1928.

Dalam kesempatan itu Wali Kota juga membacakan amanat tertulis Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia.

Dalam amanat itu, Menpora mengajak generasi muda untuk terus menjadi pelaku perubahan di era digital dan globalisasi.

“Pemuda Indonesia harus adaptif, kreatif, dan berintegritas. Gunakan teknologi untuk membangun, bukan meruntuhkan,” demikian pesan yang disampaikan dalam amanat tersebut.

Upacara ditutup dengan ajakan Wali Kota agar semangat persatuan terus menjadi napas dalam membangun Kota Medan.

“Itulah yang kita pedomani: Medan untuk semua dan semua untuk Medan. Selamat Hari Sumpah Pemuda. Semoga kita semua berjaya di masa mendatang,” tandasnya.

Post Views: 64
Tags: 28 OktoberMedan Untuk SemuaRico WaasSumpah PemudaWalikota Medan
ShareSendShare
Ratih

Ratih

Baca Juga

Medan Hadirkan Inovasi Prototipe Rumah, Gubsu Beri Apresiasi 
KOTA MEDAN

Medan Hadirkan Inovasi Prototipe Rumah, Gubsu Beri Apresiasi 

28 Oktober 2025
Rico Waas Tinjau Pekerjaan Floodway Sikambing-Belawan
KOTA MEDAN

Rico Waas Tinjau Pekerjaan Floodway Sikambing-Belawan

28 Oktober 2025
Sektor Pangan Olahan Salah Satu Tulang Punggung Ekonomi Kreatif Medan
KOTA MEDAN

Sektor Pangan Olahan Salah Satu Tulang Punggung Ekonomi Kreatif Medan

27 Oktober 2025
Fauzi Kembali Imbau Masyarakat Tertib Adminduk 
KOTA MEDAN

Fauzi Kembali Imbau Masyarakat Tertib Adminduk 

26 Oktober 2025
Cek Harga Beras di Medan, Tim Satgas Pangan Gabungan Temukan Tak Sesuai HET
KOTA MEDAN

Cek Harga Beras di Medan, Tim Satgas Pangan Gabungan Temukan Tak Sesuai HET

22 Oktober 2025
Sambut Baik Maperta GAMKI, Rico Waas Dorong Kaderisasi dan Pembangunan Manusia
KOTA MEDAN

Sambut Baik Maperta GAMKI, Rico Waas Dorong Kaderisasi dan Pembangunan Manusia

22 Oktober 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In