• Latest
  • Trending
  • All
Banyak Terima Keluhan Masyarakat, Rico Waas Minta Rumah Sakit Layani Pasien BPJS dan UHC dengan Baik

Banyak Terima Keluhan Masyarakat, Rico Waas Minta Rumah Sakit Layani Pasien BPJS dan UHC dengan Baik

15 Maret 2025
Rebut Kode Redeem FF 28 Januari 2026! Banyak Bundel Menarik   

Rebut Kode Redeem FF 28 Januari 2026! Banyak Bundel Menarik  

28 Januari 2026
5 Link Video Sok Imut Viral di TikTok: Full Part 35 Menit Jadi Buruan Warganet

5 Link Video Sok Imut Viral di TikTok: Full Part 35 Menit Jadi Buruan Warganet

28 Januari 2026
Link Video Sok Imut Viral di TikTok, Adegan Wanita Berkerudung Bikin Deg-degan

Link Video Sok Imut Viral di TikTok, Adegan Wanita Berkerudung Bikin Deg-degan

28 Januari 2026
Videonya Viral! TNI Akhirnya Melunak dan Masalah Tukang Es Kue Jadul di Jakpus Tak Berlarut

Videonya Viral! TNI Akhirnya Melunak dan Masalah Tukang Es Kue Jadul di Jakpus Tak Berlarut

28 Januari 2026
Arab Saudi Tak Rela Wilayahnya Dipakai Buat Serang Iran

Arab Saudi Tak Rela Wilayahnya Dipakai Buat Serang Iran

28 Januari 2026
Piala Asia Futsal 2026: Gacor, Timnas Futsal Indonesia Pecundangi Korea Selatan 5-0 

Piala Asia Futsal 2026: Gacor, Timnas Futsal Indonesia Pecundangi Korea Selatan 5-0 

28 Januari 2026
Polisi Tangkap Empat Pria Terkait Dugaan Pembakaran Mobil Advokat di Medan Estate

Polisi Tangkap Empat Pria Terkait Dugaan Pembakaran Mobil Advokat di Medan Estate

28 Januari 2026
Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026

Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026

27 Januari 2026
Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Perkuat Arah Pembangunan Kabupaten Karo

Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Perkuat Arah Pembangunan Kabupaten Karo

27 Januari 2026
Tim JCS Tangkap Seorang Pelaku Begal di Percut, Empat Rekannya Diburu

Tim JCS Tangkap Seorang Pelaku Begal di Percut, Empat Rekannya Diburu

27 Januari 2026
PGN Area Medan Perkuat Koordinasi dengan Perangkat Daerah dalam Pengamanan Aset Jaringan Gas

PGN Area Medan Perkuat Koordinasi dengan Perangkat Daerah dalam Pengamanan Aset Jaringan Gas

27 Januari 2026
3 Bulan Buron, Polsek Medan Area Tangkap Pelaku Penggelapan Uang Toko Roti dan Motor

3 Bulan Buron, Polsek Medan Area Tangkap Pelaku Penggelapan Uang Toko Roti dan Motor

27 Januari 2026
Rabu, Januari 28, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home KOTA MEDAN

Banyak Terima Keluhan Masyarakat, Rico Waas Minta Rumah Sakit Layani Pasien BPJS dan UHC dengan Baik

by Yunsigar
15 Maret 2025
in KOTA MEDAN
Banyak Terima Keluhan Masyarakat, Rico Waas Minta Rumah Sakit Layani Pasien BPJS dan UHC dengan Baik
FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) -;Wali Kota Medan Rico Tri Putra Bayu Waas bersama Wakil Wali Kota Medan Zakiyuddin Harahap menegaskan, penanganan kesehatan sebagai visi misi yang harus dicapai.

Terkait itu, orang nomor satu di Pemko Medan ini menekankan kepada seluruh rumah sakit di Kota Medan untuk melayani dan memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat Kota Medan yang menggunakan BPJS Kesehatan maupun Universal Health Coverage (UHC).

Baca Juga

Jawab Keluhan Warga Soal Bansos, Fauzi Gercep Hubungi Kadinsos Medan 

Wujudkan Estetika Kota, Rico Waas Tekankan Ketahanan dan Keindahan Jalan dan Trotoar

Wujudkan Kamtibmas, F.SPTI-K.SPSI  Silaturahmi ke Polsek Medan Tembung

Penegasan ini disampaikan Rico Waas saat menerima kunjungan Kepala Cabang BPJS Kesehatan Kota Medan dr Yasmine beserta jajaran terkait pelayanan BPJS di Kota Medan di Balai Kota, Jumat (14/3/2025).

Dibawah kepemimpinannya bersama Wakil Wali Kota, tegasnya, mereka akan melanjutkan program UHC yang dikuatkan lagi dengan kepastian pelayanan kesehatan yang semakin baik.

“Banyak saya terima laporan dari masyarakat bahwa pasien UHC maupun BPJS Kesehatan sulit mendapatkan pelayanan yang cepat dan baik. Apalagi ada pasien yang disuruh pulang setelah 3 hari dirawat, beberapa hari lagi baru bisa dirawat kembali. Ini sering terjadi kepada masyarakat bahkan yang sedang sakit parah,” kata Rico Waas.

Untuk itu, didampingi Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Sosial Setda Kota Medan HM Sofyan, Kadis Kesehatan Yuda Pratiwi Setiawan dan Dirut RSUD H Bachtiar Djafar dr Irliyan Saputra, mereka meminta pihak BPJS Kesehatan memastikan apakah hal tersebut terjadi karena oknum dari pihak rumah sakit atau seperti apa.

Jika dikarenakan oknum yang melakukan, Rico Waas minta BPJS Kesehatan dapat segera menindaklanjutinya. Sebab, dirinya ingin rumah sakit bisa dengan cepat dan tanggap melayani pasien BPJS Kesehatan maupun UHC.

“Saya harap nantinya antara Pemko Medan, BPJS Kesehatan dan pihak rumah sakit yang melayani pasien BPJS Kesehatan dan UHC agar duduk bersama. Saya mau tahu kenapa seperti itu dan bagaimana cara penyelesaiannya. Sehingga masyarakat Kota Medan bisa mendapatkan pelayanan kesehatan dengan maksimal tanpa merasa dipersulit sedikit pun,” tegasnya.

Sementara itu, Kepala Cabang BPJS Kesehatan Medan Yasmine menyampaikan, maksud kedatangannya untuk bersilaturahmi dengan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Medan. “Kami siap untuk terus bersinergi dengan Pemko Medan agar program di bidang kesehatan dapat berjalan lebih baik dan membawa dampak positif bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat,” ungkap Yasmine.

Terkait aduan masyarakat mengenai bahwa rawat inap pasien BPJS Kesehatan hanya dibatasi selama tiga hari, Yasmine menyatakan, BPJS Kesehatan tidak membatasi durasi rawat inap peserta. Dikatakannya, rawat inap dirumah sakit itu bergantung pada dokter yang bertanggung jawab. (Red)

Post Views: 148
Tags: Banyak TerimaBPJS dan UHCKeluhan MasyarakatLayani PasienMinta Rumah SakitRico Waas
ShareSendShare
Yunsigar

Yunsigar

Baca Juga

Jawab Keluhan Warga Soal Bansos, Fauzi Gercep Hubungi Kadinsos Medan 
KOTA MEDAN

Jawab Keluhan Warga Soal Bansos, Fauzi Gercep Hubungi Kadinsos Medan 

17 Januari 2026
Wujudkan Estetika Kota, Rico Waas Tekankan Ketahanan dan Keindahan Jalan dan Trotoar
KOTA MEDAN

Wujudkan Estetika Kota, Rico Waas Tekankan Ketahanan dan Keindahan Jalan dan Trotoar

16 Januari 2026
Wujudkan Kamtibmas, F.SPTI-K.SPSI  Silaturahmi ke Polsek Medan Tembung
KOTA MEDAN

Wujudkan Kamtibmas, F.SPTI-K.SPSI  Silaturahmi ke Polsek Medan Tembung

30 Desember 2025
Reses di Kelurahan Binjai, Fauzi Janji Fasilitasi Warga Kurang Mampu untuk Pendidikan 
KOTA MEDAN

Reses di Kelurahan Binjai, Fauzi Janji Fasilitasi Warga Kurang Mampu untuk Pendidikan 

20 Desember 2025
Anggota DPRI RI Hadiri Perayaan Natal PPSD Siahaan Dohot Boruna Sektor-42 Medan
KOTA MEDAN

Anggota DPRI RI Hadiri Perayaan Natal PPSD Siahaan Dohot Boruna Sektor-42 Medan

15 Desember 2025
Wali Kota Medan Tutup Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Angkatan II 
KOTA MEDAN

Wali Kota Medan Tutup Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Angkatan II 

15 Desember 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In