• Latest
  • Trending
  • All
Sinopsis The Running Man: Adaptasi Novel Legendaris Stephen King

Sinopsis The Running Man: Adaptasi Novel Legendaris Stephen King

14 November 2025
Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

14 November 2025
Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas

Pelaku Curanmor di Berastagi Ditangkap di Medan, Dilumpuhkan Saat Melawan Petugas

14 November 2025
PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel

PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel

14 November 2025
Intip Kode Redeem FF Terbaru 14 November 2025: Rebut Item Menariknya! 

Intip Kode Redeem FF Terbaru 14 November 2025: Rebut Item Menariknya! 

14 November 2025
Edisi Jumat Berkah! Rebut Kode Redeem ML 14 November 2025 

Edisi Jumat Berkah! Rebut Kode Redeem ML 14 November 2025 

14 November 2025
‘The Remarried Empress’ Rilis Cuplikan Perdananya: Drakor Paling Ambisius 

‘The Remarried Empress’ Rilis Cuplikan Perdananya: Drakor Paling Ambisius 

14 November 2025
Anggota DPD RI Kukuhkan Pengurus FPDKN

Anggota DPD RI Kukuhkan Pengurus FPDKN

13 November 2025
Tingkatkan Pelayanan Publik, Pemko Medan dan Ombudsman Jalin Sinergi

Tingkatkan Pelayanan Publik, Pemko Medan dan Ombudsman Jalin Sinergi

13 November 2025
Ajang SAA 2025, Kota Medan Usung Inovasi Lokal Unggulan Tranformasi Tapai Ubi

Ajang SAA 2025, Kota Medan Usung Inovasi Lokal Unggulan Tranformasi Tapai Ubi

13 November 2025
Polda Sumut Dalami Penangkapan Anggota DPRK Simeulue 

Polda Sumut Dalami Penangkapan Anggota DPRK Simeulue 

13 November 2025
Bupati Karo Tekankan Komitmen Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2025

Bupati Karo Tekankan Komitmen Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2025

13 November 2025
10 Pemain PSMS Tahan Imbang Persekat Tegal 1-1

10 Pemain PSMS Tahan Imbang Persekat Tegal 1-1

13 November 2025
Jumat, November 14, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home HEADLINE

Sinopsis The Running Man: Adaptasi Novel Legendaris Stephen King

by Ratih
14 November 2025
in HEADLINE, LIFESTYLE
Sinopsis The Running Man: Adaptasi Novel Legendaris Stephen King

Ilustrasi film The Running Man bakal tayang di layar lebar. [Int]

FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – Sinopsis film The Running Man (2025) merupakan adaptasi dari novel Stephen King.

Dalam film The Running Man, Glen Powell sebagai Ben Richards rela mempertaruhkan nyawa demi kesembuhan sang anak.

Baca Juga

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel

Intip Kode Redeem FF Terbaru 14 November 2025: Rebut Item Menariknya! 

Film The Running Man bakal tayang di bioskop Indonesia mulai 12 November 2025.

Berikut sinopsis The Running Man:

Cerita berpusat pada tokoh Ben Richards (Glen Powell), ayah pekerja keras sekaligus warga kelas menengah yang hidup susah.

Ben Richards terpaksa mengikuti acara televisi mematikan The Running Man.

Keputusan ekstrem ini diambil demi uang untuk pengobatan putrinya yang sakit parah sekaligus menyelamatkan keluarga dari kemiskinan.

Acara tersebut mengharuskan kontestan bertahan hidup selama 30 hari sambil diburu para pembunuh profesional.

The Running Man menjadi tontonan paling populer yang berfungsi sebagai alat kontrol sosial.

The Running Man yang bergenre thriller, action, distopia menyajikan perjalanan Ben Richards dalam acara brutal yang tak hanya mempertaruhkan nyawa, tapi juga berpotensi mengungkap kebusukan sistem yang selama ini mengaturnya.

Perjalanan The Running Man menyapa penonton terbilang panjang.

Pada 2017, Edgar Wright mencuit di Twitter soal keinginan membuat ulang film The Running Man dari novel legendaris karya Stephen King.

Seperti diketahui, The Running Man telah diangkat ke layar lebar pada 1987 dengan bintang Arnold Schwarzenegger, Maria Conchita Alonso, dan Yaphet Kotto.

Empat tahun setelah cuitan Edgar Wright, Paramount Pictures mengumumkan kabar bahagia.

Empire pada Maret 2025 mencatat, novel The Running Man dikembangkan jadi naskah dengan Edgar Wright dan Michael Bacall sebagai penulisnya.

Versi terbaru diklaim akan “lebih setia” kepada sumber aslinya.

Melansir dari Variety, 6 November 2025, The Running Man menelan biaya produksi 110 juta dolar AS atau sekitar Rp1,8 triliun.

Sejauh ini, The Running Man mendapat kritikan positif.

Situs Rotten Tomatoes memberi tingkat kesegaran hingga 62 persen. Di AS dan Kanada, film ini tayang bersama Now You See Me: Now You Don’t dan Keeper.

Berikut daftar pemain The Running Man versi 2025:

Glen Powell sebagai Ben Richards

Josh Brolin sebagai Dan Killian

Colman Domingo sebagai Bobby “Bobby T” Thompson

Lee Pace sebagai Evan McCone

Michael Cera sebagai Elton Parrakis

Emilia Jones sebagai Amelia Williams

Jayme Lawson sebagai Sheila Richards

 

Post Views: 23
Tags: adaptasi novelfilm The Running Man (2025)Glen Powellkesembuhan anakSinopsisStephen King
ShareSendShare
Ratih

Ratih

Baca Juga

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet
HEADLINE

Viral Video MUA Berhijab Asal Lombok Ternyata Pria, Gegerkan Warganet

14 November 2025
PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel
HEADLINE

PBB Ungkap 114 warga Sipil Lebanon Tewas Oleh Serangan Israel

14 November 2025
Intip Kode Redeem FF Terbaru 14 November 2025: Rebut Item Menariknya! 
LIFESTYLE

Intip Kode Redeem FF Terbaru 14 November 2025: Rebut Item Menariknya! 

14 November 2025
Edisi Jumat Berkah! Rebut Kode Redeem ML 14 November 2025 
HEADLINE

Edisi Jumat Berkah! Rebut Kode Redeem ML 14 November 2025 

14 November 2025
‘The Remarried Empress’ Rilis Cuplikan Perdananya: Drakor Paling Ambisius 
HEADLINE

‘The Remarried Empress’ Rilis Cuplikan Perdananya: Drakor Paling Ambisius 

14 November 2025
Polda Sumut Dalami Penangkapan Anggota DPRK Simeulue 
HEADLINE

Polda Sumut Dalami Penangkapan Anggota DPRK Simeulue 

13 November 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In