• Latest
  • Trending
  • All
BSI International Expo 2024 Ajang Intensifkan Literasi Perbankan Syariah

BSI International Expo 2024 Ajang Intensifkan Literasi Perbankan Syariah

26 Juni 2024
Polres Palas Gelar Jumat Curhat Bersama Tokoh Agama dan Masyarakat

Polres Palas Gelar Jumat Curhat Bersama Tokoh Agama dan Masyarakat

28 November 2025
Kapolsek Pancur Batu Turun Evakuasi Warga Terdampak Banjir

Kapolsek Pancur Batu Turun Evakuasi Warga Terdampak Banjir

28 November 2025
Bencana di Sumatera Utara, 62 Meninggal Dunia

Bencana di Sumatera Utara, 62 Meninggal Dunia

28 November 2025
Wujud CSR, BRI Panyabungan Beri Bantuan Ambulans kepada Yayasan Mentari Muda

Wujud CSR, BRI Panyabungan Beri Bantuan Ambulans kepada Yayasan Mentari Muda

28 November 2025
Dampak Hujan Berkelanjutan,Personel Satlantas Polres Sergai Berjibaku Memotong Pohon Tumbang di Jalinsum

Dampak Hujan Berkelanjutan,Personel Satlantas Polres Sergai Berjibaku Memotong Pohon Tumbang di Jalinsum

28 November 2025
Cuaca Ekstrem, RS Adam Malik Pastikan Pelayanan Tetap Berjalan Normal

Cuaca Ekstrem, RS Adam Malik Pastikan Pelayanan Tetap Berjalan Normal

28 November 2025
Warga Milih Ngungsi ke Hotel Akibat Banjir Genangi Medan

Warga Milih Ngungsi ke Hotel Akibat Banjir Genangi Medan

28 November 2025
Video Full 2 Jam Inara Rusli Hubungan Intim dengan Insanul Fahmi: Nama Virgoun Terseret 

Video Full 2 Jam Inara Rusli Hubungan Intim dengan Insanul Fahmi: Nama Virgoun Terseret 

28 November 2025
Kalender Jawa 25 November 2025: Cek Makna Weton dan Wataknya! 

Kalender Jawa 28 November 2025, Weton Jumat Wage Miliki Simpati yang Tinggi

28 November 2025
Kode Redeem FF Terbaru Hari Ini 28 November 2025: Rebut Ribuan Diamond!

Kode Redeem FF Terbaru Hari Ini 28 November 2025: Rebut Ribuan Diamond!

28 November 2025
Daftar Kode Redeem ML Terbaru 28 November 2025

Daftar Kode Redeem ML Terbaru 28 November 2025

28 November 2025
Portugal Juarai Piala Dunia U-17 Usai Kalahkan Austria 1-0: Torehkan Sejarah Baru

Portugal Juarai Piala Dunia U-17 Usai Kalahkan Austria 1-0: Torehkan Sejarah Baru

28 November 2025
Sabtu, November 29, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home EKONOMI

BSI International Expo 2024 Ajang Intensifkan Literasi Perbankan Syariah

by Abi
26 Juni 2024
in EKONOMI
BSI International Expo 2024 Ajang Intensifkan Literasi Perbankan Syariah
FacebookWhatsappTelegram

JAKARTA (HARIANSTAR.COM) — BSI International Expo 2024 yang digelar PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menjadi salah satu target untuk mengintensifkan literasi dan meningkatkan inklusi perbankan dan keuangan syariah.

Dari seminar-seminar dan talkshow yang dilakukan sejak 20-23 Juni 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), diharapkan dapat membantu masyarakat meningkat pengetahuan tentang ekosistem syariah, dari mulai perbankan syariah, pendidikan dan produk-produl halal.

Baca Juga

Wujud CSR, BRI Panyabungan Beri Bantuan Ambulans kepada Yayasan Mentari Muda

Pertamina Patra Niaga Sumbagut Salurkan Bantuan Awal untuk Warga Terdampak Banjir,Longsor di Sibolga dan Tapanuli

BI Bersama Kepala Daerah Sisi Batas Labuhan Sepakat Percepat Pengendalian Inflasi dan Digitalisasi Daerah

Wakil Direktur Utama BSI Bob Tyasika Ananta mengatakan literasi dan inklusi perbankan syariah masih menjadi tantangan untuk BSI dalam mengembangkan ekosistem halal di Indonesia.

Mengutip survei OJK di tahun 2022, Bob menyebut inklusi perbankan syariah masih di angka 12,12% dan literasi perbankan syariah di angka 9,14%. Angka ini jauh tertinggal dibandingkan inklusi dan literasi perbankan secara umum yang berada di angka 85,1% dan 49,68%.

“Selain itu, ada ketidakcocokan antara supply and demand dalam Islamic financial. Di sisi supply, belum banyak layanan perbankan syariah yang dapat dimanfaatkan oleh pelaku industri halal.Di sisi permintaan, masih banyak pelaku industri halal yang belum mengetahui produk dan layanan perbankan syariah,” kata Bob, Rabu (26/6/2024).

Sementara Direktur Departemen Ekonomi dan Keuangan Syariah (DEKS) Bank Indonesia Rifki Ismal menyambut baik acara BSI International Expo, yang disebutnya sebagai saudara kembar dari Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) yang rutin diselenggarakan oleh BI.

Menurut Rifki, BI tidak bisa sendirian dalam mengembangkan ekonomi syariah di Indonesia dan membutuhkan kolaborasi dengan semua pihak yang terlibat pada industri perbankan syariah.

“Setidaknya ada 3 produk halal yang menjadi perhatian BI dalam mengembangkan ekosistem halal di Indonesia, yaitu halal food, pariwisata ramah muslim, dan fesyen halal. BI juga memberi banyak insentif kepada pembiayaan-pembiayaan yang pro syariah, padat karya, dan ramah lingkungan,” ucapnya.

Investasi untuk Anak Muda

Direktur Keuangan & Strategi BSI Ade Cahyo Nugroho yang juga mengisi seminar di BSI International Expo mengatakan investasi di BSI sangat mudah dan murah. Menurutnya investasi bisa mencegah anak muda dari jeratan pinjaman online (pinjol) illegal.

Cahyo mengatakan dengan investasi, anak muda bisa menjaga harta mereka dari inflasi. Cicil Emas BSI, lanjut Cahyo, dapat menjadi pilihan investasi yang mudah dan murah bagi anak muda.

Dirinya menyebut BSI ingin mengajak anak muda untuk tidak hanya mengeluarkan uang untuk sesuatu yang konsumtif, tapi juga hal-hal yang bersifat jangka panjang dan bermanfaat.

“BSI menyediakan investasi sederhana, ada yang namanya Cicil Emas itu mulai dari Rp100 ribu per bulan,” ucapnya.

Peran Ziswaf untuk Ummat

Deputi 2 bidang Pendistribusian dan Pandayagunaan BAZNAS, Imdadun Rahmat menyebut BSI memiliki kontribusi besar dalam peningkatan perekonomian umat juga kesejahteraan Masyarakat, salah satunya lewat Zakat, Infak, Sedekah, dan Wakaf (Ziswaf).

Di tahun 2023, BSI menyerahkan zakat Perusahaan dan zakat karyawan sebesar Rp222.770.769.087. Pada 2021, zakat perusahaan yang disalurkan oleh BSI mencapai Rp123,2 miliar. Kemudian meningkat menjadi Rp173,1 miliar pada 2022.

Menurut Imdadun, Ziswaf yang terkumpul sepenuhnya digunakan oleh Baznas untuk 2 hal penting, pertama adalah menaikkan kesejahteraan ummat dan kedua untuk pengembangan ekonomi ummat. Melalui Ziswaf, masyarakat yang belum sejahtera dapat tertolong dalam memenuhi keburuhan primer, kesehatan dan pendidikan dasar.

“Kedua bagaimana zakat bisa berkontribusi pada pengembanfan ekonomi umat, baik akses modal, produksi dan pemasaran. Zakat juga bisa menolong para pengusaha UMKM, khususnya mikro, pada 3 aspek tersebut. Ketika pengusaha kecil ini mulai tumbuh dan tidak mungkin mereka diberi zakat lagi tapi harus masuk ke perbankan syariah,” ucapnya.(rel-abi)

Post Views: 70
Tags: BSI International Expo 2024DigelardilakukanIndonesia Sharia Economic Festivalinklusi perbankanJakarta Convention Center (JCC)Keuangan SyariahliterasimengintensifkanmeningkatkamPT Bank Syariah Indonesia Tbksejak 20-23 Juni 2024seminartalkshowTarget
ShareSendShare
Abi

Abi

Baca Juga

Wujud CSR, BRI Panyabungan Beri Bantuan Ambulans kepada Yayasan Mentari Muda
EKONOMI

Wujud CSR, BRI Panyabungan Beri Bantuan Ambulans kepada Yayasan Mentari Muda

28 November 2025
Pertamina Patra Niaga Sumbagut Salurkan Bantuan Awal untuk Warga Terdampak Banjir,Longsor di Sibolga dan Tapanuli
EKONOMI

Pertamina Patra Niaga Sumbagut Salurkan Bantuan Awal untuk Warga Terdampak Banjir,Longsor di Sibolga dan Tapanuli

27 November 2025
BI Bersama Kepala Daerah Sisi Batas Labuhan Sepakat Percepat Pengendalian Inflasi dan Digitalisasi Daerah
EKONOMI

BI Bersama Kepala Daerah Sisi Batas Labuhan Sepakat Percepat Pengendalian Inflasi dan Digitalisasi Daerah

27 November 2025
Pertamina Patra Niaga Sumbagut Maksimalkan Seluruh Upaya untuk Jaga Ketersediaan BBM Masyarakat
EKONOMI

Pertamina Patra Niaga Sumbagut Maksimalkan Seluruh Upaya untuk Jaga Ketersediaan BBM Masyarakat

26 November 2025
Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagut Pastikan Distribusi Energi Tetap Aman Pasca Banjir di Tapanuli Tengah
EKONOMI

Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagut Pastikan Distribusi Energi Tetap Aman Pasca Banjir di Tapanuli Tengah

26 November 2025
Indosat Perkuat Keamanan Jaringan Kepri dengan Teknologi AIvolusi5G
EKONOMI

Indosat Perkuat Keamanan Jaringan Kepri dengan Teknologi AIvolusi5G

25 November 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In