• Latest
  • Trending
  • All
Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Perkuat Arah Pembangunan Kabupaten Karo

Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Perkuat Arah Pembangunan Kabupaten Karo

27 Januari 2026
Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026

Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026

27 Januari 2026
Tim JCS Tangkap Seorang Pelaku Begal di Percut, Empat Rekannya Diburu

Tim JCS Tangkap Seorang Pelaku Begal di Percut, Empat Rekannya Diburu

27 Januari 2026
PGN Area Medan Perkuat Koordinasi dengan Perangkat Daerah dalam Pengamanan Aset Jaringan Gas

PGN Area Medan Perkuat Koordinasi dengan Perangkat Daerah dalam Pengamanan Aset Jaringan Gas

27 Januari 2026
3 Bulan Buron, Polsek Medan Area Tangkap Pelaku Penggelapan Uang Toko Roti dan Motor

3 Bulan Buron, Polsek Medan Area Tangkap Pelaku Penggelapan Uang Toko Roti dan Motor

27 Januari 2026
Disebut Lokasi Perjudian, Kades Mekar Sari dan Petugas Gabungan Datangi Kolam Pancing

Disebut Lokasi Perjudian, Kades Mekar Sari dan Petugas Gabungan Datangi Kolam Pancing

27 Januari 2026
Percepat Penurunan Kematian Ibu dan Bayi, Wabup Langkat Buka Workshop Sehati Bunda

Percepat Penurunan Kematian Ibu dan Bayi, Wabup Langkat Buka Workshop Sehati Bunda

27 Januari 2026
Apel Gabungan, Wakil Bupati Langkat Soroti Pengelolaan Sampah dan Limbah B3

Apel Gabungan, Wakil Bupati Langkat Soroti Pengelolaan Sampah dan Limbah B3

27 Januari 2026
Kapolres Tanah Karo Silaturahmi ke DPRD Karo, Perkuat Sinergi Keamanan Daerah

Kapolres Tanah Karo Silaturahmi ke DPRD Karo, Perkuat Sinergi Keamanan Daerah

27 Januari 2026
Kolaborasi Riset UPER: Kembangkan AI untuk Akselerasi Penemuan Kandidat Obat Kanker dan Autoimun

Kolaborasi Riset UPER: Kembangkan AI untuk Akselerasi Penemuan Kandidat Obat Kanker dan Autoimun

27 Januari 2026
Hari Gizi Nasional, RS Adam Malik Edukasi Puskesmas Se-Kota Medan Terkait Stunting

Hari Gizi Nasional, RS Adam Malik Edukasi Puskesmas Se-Kota Medan Terkait Stunting

27 Januari 2026
Sekdakab Palas Terima Kunjungan DPRD kota Sibolga Dalam Rangka Dukungan Rekomendasi Pembukaan Kembali Jalur Penerbangan

Sekdakab Palas Terima Kunjungan DPRD kota Sibolga Dalam Rangka Dukungan Rekomendasi Pembukaan Kembali Jalur Penerbangan

27 Januari 2026
Sinergi, PT Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Bersama Pihak Kecamatan, Forkopimda  Bersihkan Lapangan Sepak Bola Ketapa Negri Aru

Sinergi, PT Indonesia Power UBP Pangkalan Susu Bersama Pihak Kecamatan, Forkopimda  Bersihkan Lapangan Sepak Bola Ketapa Negri Aru

27 Januari 2026
Rabu, Januari 28, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home NUSANTARA

Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Perkuat Arah Pembangunan Kabupaten Karo

by Admin
27 Januari 2026
in NUSANTARA
Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Perkuat Arah Pembangunan Kabupaten Karo
FacebookWhatsappTelegram

KARO (HARIANSTAR.COM) – Bupati Karo, Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, Sp.OG., M.Kes., yang diwakili Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, SP., dan didampingi Sekda Kab.Karo, Gelora Kurnia Putra Ginting, S.STP., MM., Para Staff Ahli Bupati Karo, Para Asisten Setda Kab.Karo., Kepala Bappedalitbang, Abel Tarwai Tarigan, S.Sos, M.A, M.T., pimpin Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RKPD Kabupaten Karo 2027 yang dilaksanakan melalui Zoom Meeting di Ruang KCC Kabupaten Karo, pada Selasa (27/01/2026).

Forum Konsultasi Publik ini dilaksanakan sebagai tahapan penting dalam penyusunan dokumen perencanaan pembangunan daerah, guna menghimpun masukan dan saran dari para pemangku kepentingan terhadap Rancangan Awal RKPD Kabupaten Karo Tahun 2027.

Baca Juga

Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026

Apel Gabungan, Wakil Bupati Langkat Soroti Pengelolaan Sampah dan Limbah B3

Kapolres Tanah Karo Silaturahmi ke DPRD Karo, Perkuat Sinergi Keamanan Daerah

Dalam arahannya, Bupati Karo menegaskan bahwa perencanaan pembangunan daerah tidak boleh bersifat rutinitas administratif, melainkan harus menjadi instrumen strategis yang mampu memastikan ketepatan sasaran, efektivitas program, serta hasil pembangunan yang benar-benar dirasakan oleh masyarakat.

Tema RKPD Kabupaten Karo Tahun 2027 yaitu “Penguatan Program Strategis Daerah untuk Mempercepat Terwujudnya Kabupaten Karo yang Unggul dan Sejahtera”, menegaskan fokus pemerintah daerah dalam memperkuat program-program strategis agar pelaksanaannya semakin terintegrasi, efektif, dan berdampak nyata.

Pada kesempatan tersebut, Sekda Kab. Karo menekankan pentingnya mencermati target pembangunan yang telah ditetapkan. Oleh karena itu, Sekda menegaskan kepada seluruh kepala perangkat daerah agar mampu berinovasi dan berpikir tidak dengan pola biasa, sehingga target-target pembangunan daerah tetap dapat dicapai secara optimal.

Forum ini juga menjadi ruang partisipatif dan inklusif bagi perangkat daerah, akademisi, dunia usaha, serta unsur masyarakat untuk menyampaikan masukan yang konstruktif dan berorientasi solusi sebagai bahan penyempurnaan RKPD Tahun 2027.

Melalui Forum Konsultasi Publik ini, diharapkan terbangun keselarasan arah kebijakan, penguatan sinergi lintas sektor, serta komitmen bersama dalam mewujudkan pembangunan Kabupaten Karo yang unggul, berdaya saing, dan sejahtera.

Menutup rapat ini, dilakukannya penandatanganan berita acara kesepakatan dan Wakil Bupati Karo berharap “Kepada seluruh perangkat daerah supaya program yang akan dilaksanakan, dapat dilaksanakan dengan inovasi yang optimal.”(TK-1)

Post Views: 34
Tags: ForumKabupaten KaroKonsultasi PublikPembangunanPerkuat ArahRKPD 2027
ShareSendShare
Admin

Admin

Baca Juga

Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026
NUSANTARA

Pemkab Deli Serdang Gelar Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang II Tahun 2026

27 Januari 2026
Apel Gabungan, Wakil Bupati Langkat Soroti Pengelolaan Sampah dan Limbah B3
NUSANTARA

Apel Gabungan, Wakil Bupati Langkat Soroti Pengelolaan Sampah dan Limbah B3

27 Januari 2026
Kapolres Tanah Karo Silaturahmi ke DPRD Karo, Perkuat Sinergi Keamanan Daerah
NUSANTARA

Kapolres Tanah Karo Silaturahmi ke DPRD Karo, Perkuat Sinergi Keamanan Daerah

27 Januari 2026
Sekdakab Palas Terima Kunjungan DPRD kota Sibolga Dalam Rangka Dukungan Rekomendasi Pembukaan Kembali Jalur Penerbangan
NUSANTARA

Sekdakab Palas Terima Kunjungan DPRD kota Sibolga Dalam Rangka Dukungan Rekomendasi Pembukaan Kembali Jalur Penerbangan

27 Januari 2026
Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid At-Tawwabin, Zakiyuddin Harahap Tekankan Fungsi Sosial Rumah Ibadah
NUSANTARA

Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid At-Tawwabin, Zakiyuddin Harahap Tekankan Fungsi Sosial Rumah Ibadah

27 Januari 2026
Tingkatkan Kompetensi ASN dan Transformasi Birokrasi, Pemprov Sumut Percepat Implementasi Sumut Corpu
NUSANTARA

Tingkatkan Kompetensi ASN dan Transformasi Birokrasi, Pemprov Sumut Percepat Implementasi Sumut Corpu

27 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In